Curhatan Ibu Virgoun: Saya yang Membesarkan Namanya, Situ Masuk Tinggal Enak

"Menurutku sih dia terlalu ikut campur rumah tangga anaknya," kata netizen.

Rezza Dwi Rachmanta
Senin, 19 Juni 2023 | 14:18 WIB
Virgoun (Instagram @virgoun)

Virgoun (Instagram @virgoun)

Hitekno.com - Perseteruan keluarga Virgoun dan Inara Rusli semakin memanas. Ibu kandung Virgoun, Eva Manurung, baru-baru ini mencurahkan isi hati terkait perjuangannya membesarkan anak.

Tak hanya itu, ibu Virgoun turut menyinggung uang bulanan yang ia terima dari Inara Rusli.

Menurutnya, Inara Rusli tak merasakan penderitaan serta perjuangan saat Virgoun belum sukses. Eva Manurung menyebut bahwa Inara Rusli tinggal enak-nya saja.

Baca Juga: Inara Rusli Kena Nyinyir Usai Unggah Foto Selfie Terbaru, Netizen: Kok Malah Jadi Centil Ya

"Saya loh yang lahirin Virgoun, saya yang membesarkan namanya. Situ masuk tinggal enak. Wajar nggak kalau situ nyenengin saya," kata Eva Manurung dikutip dari channel YouTube SCTV dan akun Instagram @tante.ompong.

Cuplikan curhatan ibu Virgoun langsung viral di media sosial.

Eva Manurung dan Inara Rusli (Youtube TRANS TV Official dan Instagram/ @mommy_starla)
Eva Manurung dan Inara Rusli (Youtube TRANS TV Official dan Instagram/ @mommy_starla)

"Dia pernah duduk di itu, eh tolong dong ambilin itu, geserin itu. Itu omnya anakku loh, adikku yang laki-laki. Coba perempuan apa tuh kayak gitu. Itu semua dibongkar di tengah-tengah keluarga pas kita lagi ngumpul semua. Gimana ini ya kak, mantumu ini loh luar biasa," curhat Eva Manurung.

Baca Juga: Ibu Virgoun Ngaku Selalu Cuma Dapat HP Bekas dari Inara Rusli, 'Dia Itu Kurang Hormat sama Saya'

Ia juga menilai bahwa uang bulanan yang dia terima sangat sedikit.

"Situ saja nyiapin uang sama saya Rp 2,7 juta. Jadi kita kan kayak anak kecil. Tapi apa pun itu saya harus ngomong. Jadi dia sekarang kan menari-nari di atas kan. Seolah-olah dia yang menderita. Kami ini kan nggak menderita seolah-olah kayak gitu. Masih ada banyak lagi, malu ngomongin di sini," pungkas ibu Virgoun.

Eva Manurung mengungkap bahwa Virgoun adalah seorang musisi dan bukan tukang becak. Itulah sebabnya uang sebesar itu dinilai sangat kecil.

Baca Juga: Video Jadul Inara Rusli Asyik Jedag-jedug, Netizen: Memang Cantik Dari Dulu

Menurut Eva Manurung, uang Rp 2,7 juta sangat kecil dan bahkan lebih kecil dibanding gaji pembantu. Curhatan ibu Virgoun tersebut memancing beragam komentar dari netizen.

"Berarti ibu juga yang seharusnya merasa bertanggung jawab saat hobi anak ibu ternyata suka jajan. Minta maaf nggak ibu ke istri & keluarganya? Boro-boro yah," kata @nan**al**a.

"Lah kan anak ibu yang meminta dia masuk untuk menjadi istri dan ibu dari cucumu buk. Sudah sepatutnya ngambil anak orang dibuat enak bukan dibuat susah buk," pendapat @vie**v*.

"Menurutku sih dia terlalu ikut campur rumah tangga anaknya. Anak ibu posisinya salah, mau gimana lagi," ungkap @di**ugi.

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak