Bule Cantik Ungkap Besaran Mahar untuk Menikahinya, Netizen: Bismillah, OTW ke Turki

Bule cantik Turki ini bikin netizen kesengsem.

Rezza Dwi Rachmanta
Rabu, 30 November 2022 | 13:24 WIB
Bule cantik Turki yang mengungkap berapa nilai mahar ini menarik perhatian netizen. (TikTok/@rrayu_)

Bule cantik Turki yang mengungkap berapa nilai mahar ini menarik perhatian netizen. (TikTok/@rrayu_)

Hitekno.com - Turki merupakan salah satu negara Eropa yang memiliki banyak gadis berparas menawan. Seorang bule cantik yang mengungkap berapa mahar untuk menikahinya ini sukses menarik perhatian netizen.

Pengguna TikTok dengan akun bernama Ayu Jasmine (@rrayu_) membagikan momen ketika ia mengobrol dengan dua gadis Turki.

Ia membalas pernyataan netizen yang mengungkap bahwa mahar gadis asal Turki pasti mahal. Meski begitu, @rrayu_ mengungkap bahwa gadis Turki justru tak meminta mahar tinggi untuk pernikahan.

Baca Juga: Lihat Suporter Cantik Ini Rayakan Kemenangan Maroko, Netizen: Gambaran Bidadari

"Inilah yang diminta cewek Turki untuk menikah. Guys itu sepertinya cuma ada di timur saja loh (mahar mahal), kalau nggak percaya, ayo kita buktiin," ungkap @rrayu_.

Pemilik akun tersebut lantas mengajak ngobrol seorang gadis Turki bernama Incilay. Ternyata gadis Turki itu tak meminta mahar mahal. Ia bahkan menerima jika dilamar dengan mahar nol rupiah.

Bule cantik Turki yang mengungkap berapa nilai mahar ini menarik perhatian netizen. (TikTok/@rrayu_)
Bule cantik Turki yang mengungkap berapa nilai mahar ini menarik perhatian netizen. (TikTok/@rrayu_)

"Halo Incilay, berapa uang kamu inginkan kalau ada yang mau nikahin kamu," tanya Ayu Jasmine.

Baca Juga: Mirip Nia Ramadhani, Ini 5 Potret Cantik Pendukung Arab Saudi di Piala Dunia 2022

"Tak usah kasih uang apa-apa. (Jadi kamu maunya apa?) Kita nggak mau uang apa-apa dan segala macam. (Jadi kamu nggak mau apa-apa?) Nggak mau apa-apa," jawab Incilay.

Akun @rrayu_ lantas menanyakan gadis Turki lain bernama Pelin. "Coba aku tanya Pelin. Berapa yang kamu mau dari laki-laki yang mau menikah denganmu?" tanya Ayu.

Gadis Turki kedua juga tak meminta apa-apa sebagai mahar. Namun ia memberi syarat bahwa pria itu harus mapan dan memiliki tempat tinggal.

Baca Juga: Potret Gadis Indo Eropa di Foto Tahun 1911, Kecantikannya Mempesona bak Artis FTV

Bule cantik Turki yang mengungkap berapa nilai mahar ini menarik perhatian netizen. (TikTok/@rrayu_)
Bule cantik Turki yang mengungkap berapa nilai mahar ini menarik perhatian netizen. (TikTok/@rrayu_)

"Zero (nol rupiah). Nggak mau apa-apa," jawab Pelin. Setelah mengobrol, gadis Turki tersebut menekankan bahwa pria yang melamarnya harus memiliki pekerjaan, tempat tinggal dan kendaraan.

"Jadi untuk mahar nggak penting, tapi harus sudah punya apartemen, mobil, dan mapan lah ya pokoknya," ungkap Ayu Jasmine.

Postingan video mengenai bule cantik yang tak meminta mahar mahal itu berhasil viral setelah ditonton lebih dari 700 ribu kali dan memperoleh 46 ribu tanda suka.

Pemilik akun @rrayu_ merupakan seorang wanita Indonesia yang tinggal dan bekerja di Turki. Ia sering membagikan konten mengenai kehidupan orang-orang di Turki. Postingan video viral tersebut mendapat beragam komentar dari netizen.

 

"Jiah, telat dapat info, aku sudah nikah," kata @us**52*4.

"Jadi pengen pindah ke Turki aja dah," balas @F**mii**ll22.

"Ya sudah kak, salam sama Incilay, aku mau nikahin dia," komentar @n**_ra.

"Bismillah, gue OTW ke Turki," tulis @sa**bu*.

"Imajinasi be like: dapat kerjaan di Turki terus ketemu Incilay (emoticon cinta)," ungkap @il**mt*ufik.

Postingan video viral mengenai bule cantik Turki yang tak meminta mahar mahal ketika menikah tersebut bisa dilihat melalui LINK INI.

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak