Foto Satelit Tampilkan Kondisi Bandara Afghanistan dari Luar Angkasa

Foto satelit menampilkan bagaimana kondisi bandara Afghanistan.

Agung Pratnyawan
Selasa, 17 Agustus 2021 | 20:30 WIB
Ilustrasi foto satelit. (Pixabay)

Ilustrasi foto satelit. (Pixabay)

Hitekno.com - Penampakan kondisi dari bandara Afghanistan menampilkan bagaimana kerumunan orang tertangkap foto satelit yang diambil dari luar angkasa.

Maxar ologies membagikan foto satelit Senin (16 Agustus) pukul 10:36 waktu setempat (1:36 EDT; 0536 GMT) di Bandara Internasional Hamid Karzai Kabul, selama upaya evakuasi massal dari kota.

Setidaknya tujuh orang tewas ketika pasukan Amerika Serikat mencoba untuk mengambil alih bandara, menurut laporan USA Today.

Baca Juga: Bule Curhat Parkir di Bandara Habis Rp 9 Juta Lebih, Kok Bisa?

Bandara Afghanistan itu kewalahan setelah Taliban, milisi fundamentalis, mengambil alih Kabul dan kota-kota besar Afghanistan lainnya dalam beberapa hari terakhir.

"Beberapa orang Afghanistan mencoba berpegangan pada pesawat yang akan berangkat. Yang lain memadati landasan setelah garis keamanan dilanggar. Menjelang malam, semua penerbangan dari bandara Kabul ditangguhkan," tulis New York Times tentang situasi tersebut.

Bandara Internasional Hamid Karzai Kabul, Afghanistan. [Twitter/@Maxar]
Bandara Internasional Hamid Karzai Kabul, Afghanistan. [Twitter/@Maxar]

Maxar ologies mencatat, banyak orang berada di landasan pacu dan di sekitar bandara Afghanistan, sementara setidaknya satu pesawat Turki bersiap untuk lepas landas.

Baca Juga: Foto Satelit Ini Ungkap Kebocoran Minyak di Laut Mauritius

"Pasukan keamanan dapat terlihat di dekat salah satu landasan pacu utama bandara yang berusaha mencegah kerumunan orang bergerak menuju pesawat lain dan menghalangi operasi penerbangan," kata Maxar dalam sebuah pernyataan.

"Ratusan orang juga terlihat di beberapa gerbang perimeter bandara dan di persimpangan terdekat," dilansir dari Space.com, Selasa (17/8/2021).

The New York Times menambahkan bahwa menurut para saksi, Taliban sekarang mengendalikan akses ke pintu masuk di sisi sipil bandara.

Baca Juga: Foto Satelit Ini Ungkap Dampak Kerusakan Akibat Ledakan di Lebanon

Sejumlah laporan juga mengatakan bahwa pejabat senior pemerintah Afghanistan telah meninggalkan negara itu.

Masalah Afghanistan terjadi setelah kesepakatan dicapai dengan Taliban yang seharusnya memindahkan personel militer Amerika pada 1 Mei, NPR melaporkan.

Itulah foto satelit dari luar angkasa yang menampilkan kondisi bandara Afghanistan penuh kerumunan. (Suara.com/ Dythia Novianty).

Baca Juga: Gawat, Foto Satelit Terbaru Ungkap Es Antartika dan Greenland Meleleh

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak