Lagi Social Distancing, Potret Pria Main HP Ini Bikin Ikutan Capek

''Covid kagak, malah skoliosis'' tulis salah satu netizen di Twitter.

Dinar Surya Oktarini
Rabu, 21 April 2021 | 12:15 WIB
Potret social distancing yang unik. (Twitter/@txtdrkaumbengek)

Potret social distancing yang unik. (Twitter/@txtdrkaumbengek)

Hitekno.com - Social disctancing salah satu protokol kesehatan yang diterapkan sejak pandemi. Selain memakai masker menjaga jarak merupakan salah satu hal yang penting.

Bahkan kini di tempat makan, di tempat duduk dibatasi dan diberi jarak aman agar tak terlalu bergerombol.

Biasanya tempat umum diberi tanda X yang berarti tak boleh ditempati karena harus menjaga jarak aman, sama halnya denga meja dan kursi ini.

Baca Juga: Apple Umumkan iMac yang Lebih Tipis dengan Desain Warna-warni

Tak kompak menerapkan tanda larangan duduk antara meja dan kursi membuat potret seorang pria yang tengah bermain HP ini mencuri perhatian.

Potret social distancing yang unik. (Twitter/@txtdrkaumbengek)
Potret social distancing yang unik. (Twitter/@txtdrkaumbengek)

Dalam potretnya terlihat seorang pria dengan menggunakan masker dan face shield tengah duduk di kursi dan memainkan HP di meja di bagian lain.

Pasalnya tanda X yang dipasang di meja dan kursi ini tak sejajar, sehingga pria ini harus meletakkan tangannya yang memegang HP di sisi yang berbeda dengan posisi duduknya.

Baca Juga: Bawa Banyak Kecanggihan Baru, POCO X3 Pro dan POCO F3 5G Resmi Rilis

Unggahan potret social distancing ini lantas viral di Twitter dan mendapatkan beragam komentar dari netizen.

''Covid kagak, malah skoliosis'' tulis salah satu netizen di Twitter.

''Padahal tinggal dibalik aja kursinya'' tulis komentar salah satu netizen di Twitter.

Baca Juga: Ilmuwan Ciptakan Cat Paling Putih di Dunia, Ini Tujuannya!

''Bener juga sih, nggak salah'' komentar netizen lainnya.

''Berbaring di lantai aja kak'' tulis netizen lainnya.

Unggahan akun @txtdarikaumbengek tentang potret social distancing yang aneh ini lantas viral di Twitter dan mendapatkan lebih dari 86 ribu likes.

Baca Juga: Utamakan Jaga Jarak, Begini Cara Pakai Google Maps untuk Social Distancing

Berita Terkait
TERKINI

Garmin Run ini akan berlangsung pada 29 September 2024 mendatang di ICE BSD, Tangerang....

internet | 10:25 WIB

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB
Tampilkan lebih banyak