Emak-emak Tergiur Diskon Belanja Online, Dapatnya Malah Barang Beginian

Lain kali baca deskripsi lebih detail.

Agung Pratnyawan
Sabtu, 27 Februari 2021 | 15:30 WIB
Ilustrasi Belanja Online. (Pakutaso)

Ilustrasi Belanja Online. (Pakutaso)

Hitekno.com - Belanja online dengan banyak diskon terutama saat flash sale, sering kali membuat orang tergerak untuk beli. Terkadang malah jadi kalap belanja namun tidak membaca keterangan dengan baik.

Seperti kisah viral di media sosial satu ini, seorang wanita yang membagikan kisah kalap belanja online tak memperhatikan keterangan barangnya.

Dalam video yang dipostingkannya, diceritakan pengalaman ibunya yang membeli sofa seharga Rp 400 ribu di online shop.

Baca Juga: Indonesia Paling Gemar Belanja Online, Melebihi Netizen KebanyakNegara Lain

Tak disangka, ibunya justru apes mendapatkan barang yang tidak sesuai ekspetasinya saat belanja online.

Video itu diunggah oleh akun Tiktok @indomigoyengtelorrr. Dalam video viral di media sosial itu, terlihat sebuah sofa yang sangat mungil.

Sofa itu mirip dengan barang mainan untuk anak-anak. Rupanya, sofa tersebut yang dibeli sang ibu dari online shop.

Baca Juga: Pengguna iPhone Bisa Belanja Online Pakai Bitcoin via Apple Pay

Padahal, sofa tersebut seharga Rp 400 ribu. Wanita itu mengatakan ibunya tergoda flash sale yang biasanya ada di online shop.

Viral Emak-emak beli sofa Rp 400 ribu, ternyata begini aslinya. (Tiktok/@indomigoyengtelorrr)
Viral Emak-emak beli sofa Rp 400 ribu, ternyata begini aslinya. (Tiktok/@indomigoyengtelorrr)

Bukannya ikut sedih, wanita ini malah tertawa mengetahui apa yang dibeli ibunya saat belanja online.

"Tergoda flash sale," tulis akun tersebut, dikutip Suara.com.

Baca Juga: Tak Paham Belanja Online Cara COD, Pria Ini Malah Marah-marah ke Kurir

Dalam video itu, terlihat sang ibu tetap cuek mengetahui barang yang ia beli tidak sesuai ekspetasinya.

Viral Emak-emak beli sofa Rp 400 ribu, ternyata begini aslinya. (Tiktok/@indomigoyengtelorrr)
Viral Emak-emak beli sofa Rp 400 ribu, ternyata begini aslinya. (Tiktok/@indomigoyengtelorrr)

Sontak, video viral di media sosial itu langsung dibanjiri komentar dari netizen.

Mereka mengaku kasihan sekaligus ingin tertawa melihat barang yang diterima ibu tersebut.

Baca Juga: Uang Belanja dari Suami Cuma Rp 30 Ribu Seminggu, Keuletannya Bikin Kagum

"Dirawat aja bund, itu sofanya masih kecil, kalau sabar dan tekun lama-lama tumbuh besar," balas akun He** Se****.

"Bu nangis aja bu nggak apa-apa bu jangan ditahan," timpal akun no*****.

"Harus direndem air kali ya biar ngembang," komentar akun Mu** Ikh*****.

Video tersebut dapat dilihat di sini.

Itulah video viral di media sosial, bagaimana pengalaman belanja online yang beli sofa Rp 400 ribu namun yang didapatkannya malah miniatur. (BeritaHits.id/ Nur Afitria Cika Handayani).

Berita Terkait
TERKINI

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB

Di tengah tingginya frekuensi insiden keamanan siber di Indonesia, hanya 53 persen yang siap untuk mencegah insiden ters...

internet | 07:25 WIB

Berikut adalah beberapa kata kunci yang perlu kita pahami, agar kita dapat lebih mengenali istilah AI....

internet | 09:45 WIB

Nokia Bell Labs mendemonstrasikan teknologi proof-of-concept ini untuk pertama kalinya....

internet | 08:53 WIB
Tampilkan lebih banyak