Makan Nasi Bungkus, Netizen Ini Dikejutkan dengan Makhluk Tak Terduga

Kok bisa ada di dalam nasi bungkus ya?

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 23 Februari 2021 | 16:35 WIB
Ilustrasi nasi bungkus. (Hitekno.com/Dinar Surya Oktarini)

Ilustrasi nasi bungkus. (Hitekno.com/Dinar Surya Oktarini)

Hitekno.com - Menyantap nasi bungkus dengan laut hidangan yang beragam merupakan kenikmatan sendiri, tetapi sebelum memakannya, sebaiknya kamu lebih teliti lagi. 

Pasalnya, seorang warganet mendapatkan hidangan laut tak terduga di nasinya. Hal tersebut ia bagikan melalui akun Twitter @FFOODFESS.

Warganet ini mengirimkan sebuah foto yang mengejutkan banyak orang. Ia sendiri ragu dengan makhluk yang ia temukan di nasi yang ia santap.

Baca Juga: Aset Kripto Makin Populer, Bagaimana di Indonesia?

Di dalam foto tersebyt tampak seekor makhluk dengan bentuk menyerupai kuda laut. Di tubuhnya, tampak irisan cabai yang merupakan bumbu dari lauk yang dimakan warganet ini,

Warganet yang melihat makhluk tersebut pun bertanya di dalam cuitannya.

Kuda laut di nasi (Twitter @FFOODFESS)
Kuda laut di nasi (Twitter @FFOODFESS)

"Ini apa? Kuda laut? Kirain cicak. Kaget banget," ujarnya di dalam cuitan tersebut.

Baca Juga: Samsung Galaxy Z Fold 3 Dukung S Pen, Kapan Rilis?

Warganet yang mengunggah foto ini merasa terkejut dengan keberadaan makhluk tersebut. Apalagi memakan kuda laut bersama nasi bukanlah lauk lazim yang disantap oleh masyarakat Indonesia.

Rupanya, tak hanya pengunggah foto saja yang terkejut. Warganet lainnya yang melihat foto ini pun tak kalah kaget melihat keberadaan kuda laut di atas nasi.

Puluhan komentar pun memenuhi cuitan temuan kuda laut di nasi bungkus tersebut. Beragam reaksi dilontarkan oleh warganet.

Baca Juga: Konten Kreator Peraih TikTok Awards Berusia Muda, Ini Tips dari Mereka

"Kayaknya pas nelayan nangkep ikan, dia kebawah deh," komentar seorang warganet.

Warganet lainnya pun turut berkomentar. "Iyaa kuda laut itu. Makan aja enak, aku kalo makan makanan laut trs nemu kuda laut aku ngap aja," ujar warganet ini.

"Iya kuda laut biasanya keikut di teri atau di cumi hahahahha lucu," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Baca Juga: Butuh 30 Detik Baru Paham, Foto Gadis Makan Nasi Bungkus Ini Bikin Mikir

Sementara itu, hanya dalam beberapa jam setelah diunggah, foto temuan kuda laut di nasi bungkus ini telah viral dan mendapat ratusan likes dari warganet lainnya.

Apakah kamu juga pernah mengalami hal yang sama saat makan nasi bungkus? (Suara.com/Hiromi Kyuna)

Berita Terkait
TERKINI

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB
Tampilkan lebih banyak