Beri Bintang Satu ke Toko Online, Alasan Pembeli Ini Bikin Netizen Jengkel

Bahkan pemilih toko online ini menuliskan balasan yang cukup pedas pada ulasan pembeli tersebut.

Agung Pratnyawan
Jum'at, 11 Desember 2020 | 21:30 WIB
Ilustrasi belanja online lewat smartphone. (Pixabay)

Ilustrasi belanja online lewat smartphone. (Pixabay)

Hitekno.com - Beragam kisah belanja online viral di media sosial, termasuk ulasan pembeli kepada toko online yang kadang bikin geleng kepala. Seperti kisah satu ini.

Seorang pembeli membuat geram penjual dan netizen lantaran ia memberi penilaian bintang satu pada toko online untuk sebuah alasan yang dibilang tak masuk akal.

Bahkan pemilih toko online ini menuliskan balasan yang cukup pedas pada ulasan pembeli tersebut.

Baca Juga: Pembeli Online Kasih Testimoni Meski Hati Terluka, Curhatannya Bikin Salfok

Dalam tangkapan layar ulasan yang dibagikan akun Instagram @nenk_update, pembeli pemilik akun @d4t*** itu menunjukkan foto produk speaker bluetooth yang ia beli.

Ia mengatakan bahwa tidak ada masalah dalam produk yang ia terima tersebut. Namun ia justru memberikan penilaian bintang satu.

"Kualitas produk baik, harga produk baik, kecepatan pengiriman baik, karyawannya baik, yang ngirim juga orangnya baik, teman saya baik, bapak ibu adek kakak semuanya baik," tulis pembeli itu.

Baca Juga: Dijual Online, Foto PlayStation 5 Dibanderol Rp 134 Juta

Namun, alasan ia tetap memberi bintang satu itu sungguh membuat si penjual jengkel bukan kepalang.

Ulasan pembeli beri bintang 1 membuat penjual marah. (Instagram/@nenk_update)
Ulasan pembeli beri bintang 1 membuat penjual marah. (Instagram/@nenk_update)

"Saya kasih bintang 1 karena cuma saya yang jahat!!" sambungnya dalam review belanja online yang viral di media sosial ini.

Kontan ulasan tersebut membuat penjual atau pemilik toko online ini emosi dan membalasnya dengan komentar pedas.

Baca Juga: Iseng Totalin Belanja Online, Netizen Ini Shock Jumlahnya Segini

"Tidak profesional banget jadi pembeli, barang dikirim dengan baik malah dileluconin," protes si penjual.

Begitu pula dengan warganet yang turut kesal membaca ulasan pembeli tersebut.

"Please lah, sebagai penjual online shop juga, kita sebagai penjual was-was loh menunggu rating dari customer. Jangan lah dibecandain kayak ts di atas," tulis @nchi***.

Baca Juga: Terkenal Jago Nawar, Idol Kpop Ini Malah Kena Tipu saat Belanja Online

"Mereka enggak berpikir leluconnya merugikan orang," imbuh @potrek*****.

"Eh, sumpah ya, ngerugiin banget itu. Bikin performa turun. Ngaruh ke orderan. Yang bener kenapa sih. Dah tahu kan itu penilaian. Ngerti kan penilaian itu apa?!" tulis @ereie*** kesal.

Itulah kisah belan online yang viral di media sosial, pembeli memberikan bintang satu dengan alsan yang bikin emosi. (SuaraKaltim.id/ Farah Nabilla).

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak