Ngeteh Dicampur Nasi, Video TikTok Ini Auto Bikin Netizen Mual

Gimana ya rasa tehnya?

Dinar Surya Oktarini
Rabu, 11 November 2020 | 12:40 WIB
Ilustrasi teh. (Pixabay/congerdesign)

Ilustrasi teh. (Pixabay/congerdesign)

Hitekno.com - Kini makin banyak video di TikTok yang sering membagikan tips, salah satunya sebuah video viral saat netizen minum teh dicampur nasi

Sungguh-sungguh terjadi, belum lama ini seorang warganet membagikan video tutorial membuat menu sarapan. Buka nasi dan kecap, video yang diunggah oleh akun TikTok @elza_arswendo ini sempat membuat warganet syok.

Jika umumnya segelas teh diberi gula agar manis, pengguna akun TikTok ini justru punya cara yang terbilang nyentrik.

Baca Juga: Indosat Ooredoo dan Cisco, Jaringan Transport dengan SRv6 dan SDN

Segelas teh tadi, dituang satu sendok nasi yang masih dalam kondisi hangat. Nasi di dalam teh tadi diaduk hingga teksturnya larut dan lembek.

 Nggak Pakai Kecap, Viral Video TikTok Warganet Minum Teh Dicampur Nasi. (Instagram/@tante_rempong_offfficial)
Nggak Pakai Kecap, Viral Video TikTok Warganet Minum Teh Dicampur Nasi. (Instagram/@tante_rempong_offfficial)

"Sarapan zaman SD kalau emak aku nggak sempat masak," ucapnya.

Video minum teh dicampur nasi hangat ini mendadak ramai diperbincangkan oleh warganet, usai diunggah kembali oleh akun Instagram @tante_rempong_offfficial.

Baca Juga: Peserta Penerima Bantuan Kuota Belajar 3 Indonesia Meningkat 20 Persen

Tidak sedikit bahkan warganet, yang memberikan berbagai tanggapan melalui kolom komentar.

"Lu doang yang begitu, kami nggak!" sebut salah seorang warganet.

"Nggak pernah, paling mepet ya sarapan nasi sama kecap sih," imbuh warganet lain.

Baca Juga: Promo 11.11 Trending, 5 Meme Belanja Ini Bikin Netizen Ngakak

"Mual banget lihatnya, masih mending nasi sama garam atau kecap," timpal warganet lainnya.

Sampai dengan artikel ini ditulis, Selasa (10/11), video viral minum teh campur nasi hangat tersebut viral dan mendapatkan 52 ribu likes dari netizen.(Suara.com/Arendya Nariswari)

Baca Juga: Heboh Segelas Es Teh Dihargai Rp 98 Ribu, Netizen: Esnya dari Kutub Utara?

Berita Terkait
TERKINI

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB
Tampilkan lebih banyak