Bangun Tangga Dekat Makam Anak, Kisah Haru Ibu Ini Viral

Ibunya bernama Ellen ini lalu membangun sebuah tangga sempit yang dibangun setinggi enam kaki.

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 27 Oktober 2020 | 20:00 WIB
Makam unik yang viral. (Bored Panda/Natalie Maynor)

Makam unik yang viral. (Bored Panda/Natalie Maynor)

Hitekno.com - Sebuah cerita dan foto dari pemakaman di Kota Natchez di Mississipi viral, jika dilihat makam tersebut terlihat normal lengkap dengan batu nisan seperti pada umumnya.

Namun jika berjalan lebih dekat, kamu akan menemukan sebuah pintu misterius yang menyembunyikan tangga menuju ke peti mati di bawah tanah. 

Dilansir dari laman BoredPanda, makam aneh ini milik seorang gadis berusia 10 tahun bernama Florence Irene Ford yang meninggal karena demam kuning pada tahun 1871.

Baca Juga: Tips Merawat Baterai HP dari Oppo, Tak Khawatiran Pengecasan Berlebih

Saat gading kecil tersebut meninggal, ibunya membuat peti mati putrinya dengan jendela kecil di bagian kepala.

Makam unik yang viral. (Bored Panda/Natalie Maynor)
Makam unik yang viral. (Bored Panda/Natalie Maynor)

Ibunya bernama Ellen ini lalu membangun sebuah tangga sempit yang dibangun setinggi enam kaki hingga setinggi jendela peti mati anaknya. 

Ternyata terdapat kisah haru di balik makam unik ini milik Florence ini, ibunya pun memiliki kisah tersendiri di baliknya.

Baca Juga: Dapat Ditransfer ke PS5, God of War Bisa Berjalan pada 60 Fps

Ellen mengatakan jika Florence kecil takut akan badai dan setiap kali badai datang, dia akan berlari ke ibunya dan menghiburnya

Saat Florence meninggal, ibunya tak bisa menghiburnya lagi, karena itu ia membangun tangga unik sehingga ia merasa terus dekat dengan putrinya.

Makam unik yang viral. (Bored Panda/Natalie Maynor)
Makam unik yang viral. (Bored Panda/Natalie Maynor)

Ibunya masih bisa memandang putrinya dari balik kaca di peti mati Florence bahkan saat badai menerjang.

Baca Juga: Menurut Kominfo, WhatsApp Group Jadi Sarang Hoaks

Selama bertahun-tahun, makam Florence tidak berubah, hanya kaca jendela yang ditutup untuk mencegah potensi vandalisme di tahun 1950-an.

Beberapa komentar netizen mengenai cerita makam tersebut begitu menyentuh.

''Kasih sayang seorang ibu sangat dalam'' tulis komentar salah satu netizen yang membaca kisah di balik pemakamanan yang unik tersebut.

Baca Juga: Bikin Nyesek, Kisah Kucing Oren Tiap Hari Datangi Makam Adiknya

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak