Unggah Video Mukbang di YouTube, Kuli Bangunan di Jakarta Ini Bikin Salut

Konten yang disuguhkan di channel milknya ini menunjukkan dirinya tengah mukbang dengan sajian sederhana.

Dinar Surya Oktarini
Sabtu, 25 Juli 2020 | 19:00 WIB
Mukbang sajian sederhana. (YouTube/Afi Udin)

Mukbang sajian sederhana. (YouTube/Afi Udin)

Hitekno.com - Mukbang merupakan salah satu tren di media sosial terutama di channel YouTube, dalam video ini identik dengan seseorang yang menyantap porsi yang sangat banyak. 

Biasanya banyak YouTuber yang menyematkan konten ini sebagai hiburan atau untuk melakukan challenge. 

Bicara soal mukbang, belum lama ini publik dibuat terharu oleh hasil karya video yang diunggah oleh seorang pria melalui channel YouTube. Jika biasanya mukbang berkesan mewah, lain halnya dengan apa yang dilakukan pria bernama Afi Udin berikut ini.

Baca Juga: Beragam Model, Ini 5 Aplikasi Kartu Ucapan untuk Sambut Idul Adha 2020

Pria yang disebut netizen berprofesi sebagai kuli bangunan rantau di Jakarta ini mengunggah video mukbang ketika menyantap sajian sederhana.

"Kenapa ya home YouTube.. Ini nemu mukbang sederhana dari kuli bangunan yang merantau di Jakarta," tulis akun Twitter @hwakmuero yang membagikan foto mukbang sederhana tersebut. 

Kuli Bangunan Rantau di Jakarta Unggah Video Mukbang, Warganet Terharu. (Twitter/@hwakmuero)
Kuli Bangunan Rantau di Jakarta Unggah Video Mukbang, Warganet Terharu. (Twitter/@hwakmuero)

Bukan makanan mewah, pria bernama Afi Udin ini tampak senang meski hanya mukbang dengan nasi putih dan lauk sambal.

Baca Juga: Tren Mobile Videography Makin Marak di Kalangan Millennial

Melihat konten mukbang sederhana yang dilakuka oleh kuli bangunan rantau di Jakarta ini, tidak sedikit warganet terharu dan memberikan berbagai tanggapan melalui kolom komentar.

Afi Udin, kuli rantau bangunan di Jakarta yang unggah video mukbang sederhana. (YouTube)
Afi Udin, kuli rantau bangunan di Jakarta yang unggah video mukbang sederhana. (YouTube)

Sebagian besar dari mereka salut dengan jujur dan sederhananya sosok Afi Udin ketika melakukan mukbang.

"Semangat terus bapak, terima kasih sudah mengajarkan rasa bersyukur," sebut salah seorang warganet.

Baca Juga: Dibekali Fitur Kece, Tablet Huawei MatePad Cocok untuk Sekolah Online

"Guys, yuk bantu channel bapaknya, kalau nonton iklan jangan diskip ya," imbuh warganet lain.

"Aku salah satu subsriber dia! Jangan lupa dibantu likes yuk," timpal warganet lain.

Video kuli bangunan tengah mukbang sajian sederhana ini sudah ditonton lebih dari 2 juta usai diunggah bulan Juni lalu. (Suara.com/Arendya Nariswari)

Baca Juga: Channel YouTube Rumah Produksi Upin-Ipin Raih Diaomond Play Button

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak