Ganjar Pranowo Unggah Video Bareng Istri, Netizen: Tanda-tanda Mau Beli PS5

Cuitan becanda dari netizen tersebut lantas viral di Twitter.

Dinar Surya Oktarini
Minggu, 14 Juni 2020 | 17:15 WIB
Unggahan Ganjar Pranowo jadi sorotan netizen. (Twitter/@dayatia)

Unggahan Ganjar Pranowo jadi sorotan netizen. (Twitter/@dayatia)

Hitekno.com - Belum lama ini Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menjadi sorotan netizen usai mengunggah video berisi kompilasi foto bersama istrinya yang dijadikan sebuah video di akun media sosial Twitter.

Dalam unggahan akun @ganjarpranowo pada Sabtu (13/6/2020) tersebut Ganjar memperlihatkan kemesraan bersama istrinya.

Video berdurasi 21 detik tersebut berisi kumpulan fotonya bersama istri, entah saat berolahrga naik sepeda, boncengan naik vespa hingga saling menyuapi makanan.

Baca Juga: Lebih Terbuka, Ini Cara Install Google Stadia di HP Android

Kegiatan tersebut diunggah Ganjar dengan caption ''Kita boleh menua, tapi cinta tak tersentuh usia'' tulisnya dalam video manis tersebut.

Bukan kali pertama Ganjar Pranowo memamerkan kemesraan bersama sang istri di media sosial, sebelumnya fotonya dengan sang istri viral saat ia menyuapi sang istri.

Namun video yang diunggahnya kini menjadi sorotan usai komentar netizen pada video tersebut. Dalam akun @dayatia ia mengungkapkan rahasia seorang laki-laki.

Baca Juga: Viral Foto Kulit Putih bak Vampir, Netizen: Edward Cullen Minder

Unggahan Ganjar Pranowo jadi sorotan netizen. (Twitter/@dayatia)
Unggahan Ganjar Pranowo jadi sorotan netizen. (Twitter/@dayatia)

Ia mengungkapkan jika video tersebut merupakan salah satu tanda-tanda mau beli PlayStation 5. Konsol game PlayStation 5 terbaru tersebut baru saja dirilis beberapa hari yang lalu dan menarik banyak perhatian.

Namun harganya yang selangit membuat para suami yang menginginkan perangkat konsol tersebut harus membujuk istrinya, salah satunya membuatkan video manis seperti ini.

Cuitan becanda tersebut lantas viral di Twitter dan mengundang komentar netizen di Twitter.

Baca Juga: Sempat Pamit, Lost Saga Kembali dalam Wujud Remastered

''Anda telah menyebarkan suatu info dan kode rahasia yang selama ini disimpan erat-erat para kaum lelaki beristri saat mau beli barang yang harganya melebihi bulanan istri'' tulis salah satu netizen di Twitter.

''Bapak-bapak emang gitu ya'' komentar netizen di Twitter.

Baca Juga: Potret Ganjar Pranowo Suapi Istri Viral, Netizen: Jiwa Jomblo Menjerit

''kalo sukses, saya akan coba trik ini.'' tulis komentar netizen lainnya.

''PS3 aja belum punya :('' komentar netizen lainnya di Twitter.

''Agak berat memang hidup ini yekan'' tulis netizen lainnya.

Unggahan Ganjar Pranowo yang menjadi sorotan netizen ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 35 ribu retweets dan 54 ribu likes.

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak