Pamit dan Segera Ditutup, McD Sarinah Jadi Trending Topic di Twitter

McD Sarinah akan menutup gerainya yang telah berdiri sejak 30 tahun silam.

Dinar Surya Oktarini
Jum'at, 08 Mei 2020 | 09:48 WIB
MCD Sarinah. (Instagram/mcdonaldsid)

MCD Sarinah. (Instagram/mcdonaldsid)

Hitekno.com - Berdiri sejak 30 tahun silam, McD Sarinah akan menutup gerainya pada 10 Mei mendatang. Menjadi McD pertama di Indonesia, restoran siap saji ini lantas menjadi trending topic di Twitter

Pantauan Suara.com, hingga berita diturunkan kata kunci McD Sarinah menjadi salah satu trending topic yang sudah mencapai lebih dari 20 ribu cuitan di dunia maya khususnya Twitter.

Banyak warganet menganggap McD Sarinah sebagai salah satu tempat bersejarah di dalam hidupnya. Mereka rama-ramai mengenang tempat tersebut dengan berbagai postingan kenangan.

Baca Juga: Catat Pahala dan Dosa, Aplikasi Raqib Atid Bikin Heboh Netizen

Sebut saja akun @cretivox yang membandingkan foto McD Sarinah tempo dulu dan sekarang.

Kenangan warganet terhadap McD Sarinah. [Twitter]
Kenangan warganet terhadap McD Sarinah. [Twitter]

Lain lagi dengan akun @BungaMuaya yang memosting kenangan merayakan ulang tahun pertamanya di McD Sarinah.

Kenangan warganet terhadap McD Sarinah. [Twitter]
Kenangan warganet terhadap McD Sarinah. [Twitter]

Momen spesial yang sama pun dirasakan warganet @bukanjeyhop.

Baca Juga: Ajak Orang di Rumah, Google Doodle Hari Ini Hadirkan Game Pac-Man

"Ngerayain ultah pertama di situ, masih ada dong undangannyaLoudly crying faceLoudly crying face hampir 19 thn lalu," cuitnya.

Warganet ini justru memosting kenangnan mengambil foto dari McD Sarinah.

Kenangan warganet terhadap McD Sarinah. [Twitter]
Kenangan warganet terhadap McD Sarinah. [Twitter]

Adapun penyebab tutupnya McD Sarinah lantaran pihak manajemen gedung memutuskan untuk melakukan renovasi.

Baca Juga: Bukan Fitur Baru, Unggahan Panjang di Instagram Ternyata Bug

Kabar itu disampaikan langsung melalui situs resmi McDonalds Indonesia, www.mcdonalds.co.id yang dilansir Suara.com pada Jumat (8/5/2020).

"Secara resmi McDonalds akan menutup restoran di Sarinah Thamrin tersebut secara permanen pada hari Minggu, 10 Mei 2020 pukul 22.05 WIB," demikian yang tertulis pada situs tersebut.

Pihak McD Indonesia menyampaikan kalau McD Sarinah merupakan gerai pertama yang dibuka di tanah air pada 30 tahun yang lalu. Namun McD Sarinah terpaksa tutup permanen lantaran ada permintaan dari manajemen gedung Sarinah.

Baca Juga: Viral Curhatan Adik Minta Dibelikan McD, Alasannya Bikin Netizen Mewek

Permintaan yang disampaikan melalui surat resmi itu soal akan adanya renovasi dan melakukan perubahan strategi bisnis pada bangunan yang dimiliki oleh pemerintah tersebut.

Begitu banyak kenangan yang dirasakan di McD Sarinah. Bagaimana dengan Anda?(Suara.com/Dythia Novianty)

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak