Melejit, 3 YouTuber Ini Kebanjiran Subscribers Selama Physical Distancing

Yuk intip, siapa aja YouTuber yang subscribers-nya melejit.

Dinar Surya Oktarini
Minggu, 05 April 2020 | 17:45 WIB
YouTuber yang kebanjiran subscribers. (Instagram/@jesnolimit/@jeromepolin)

YouTuber yang kebanjiran subscribers. (Instagram/@jesnolimit/@jeromepolin)

Hitekno.com - Karantina diri yang mengharuskan berdiam diri di rumah memang membuat kita mudah bosan bukan? Tak heran jika banyak orang memilih untuk mencari hiburan melalui media sosial, menonton film dan video di YouTube.

Hal ini yang juga membuat tiga YouTuber ini kebanjiran subscribers di channel YouTube miliknya.

Kabar baik ini diumumkan ketiga di Instagram pribadinya masing-masing yang menunjukkan jika jumlah subscribers-nya melejit naik menyusul YouTuber kondang lainnya.

Baca Juga: Video TikTok Gadis Cantik Ini Bikin Kesemsem, Netizen: Masyaallah

Yuk intip siapa saja ketiga YouTuber yang kebanjiran subscribers selama karantina di rumah.

1. Jess No Limit

Jess No Limit raih 10 juta subscribers. (Instagram/@jessnolimit)
Jess No Limit raih 10 juta subscribers. (Instagram/@jessnolimit)

Usai fokus di channel YouTube gamingnya, pemilik nama asli Justin atau yang akrab disapa Jess No Limit mengumumkan bahwa channel YouTube gamingnya sudah mencapai 10 juta subscribers pada 1 April 2020 lalu.

Baca Juga: Salahkan Driver Ojol Gara-gara Donat, Endingnya Malah Bikin Kesel

Kabar gembira ini diunggahn Jess di akun Instagram miliknya @jessnolimit. Dalam unggahan tersebut terlihat Jess No Limit menopang laptop yang bertuliskan 10.000.000 subscribers.

Dengan mengenakan baju hitam, Jess No Limit terlihat sangat bahagia mengumumkan bahwa dirinya merupakan gamer dengan 10 juta subscribers pertama di Indonesia.

2. Jerome Polin Sijabat

Baca Juga: Terinspirasi Joe Taslim, Karakter Jota di Free Fire Populer di Dunia

YouTuber yang kebanjiran subscribers. (Instagram/@jeromepolin)
YouTuber yang kebanjiran subscribers. (Instagram/@jeromepolin)

YouTuber kedua yang kebanjiran subscribers selama masa karantina adalah Jerome Polin. Salah satu mahasiswa Indonesia yang tengah menempuh pendidikan di Waseda Univeristy Jepang ini kini memiliki 3 juta subscribers.

Channel YouTube yang khas dengan sapaannya dalam bahasa Jepang ini mengumumkan subscribers-nya yang tembus hingga 3 juta melalui Instagram pribadinya @jeromepolin.

Jerome Polin sendiri sering mengunggah kegiatan sehari-harinya saat menjadi mahasiswa Jepang hingga tips-tips menghitung cepat matematika di channel YouTube-nya yang diberi nama Nihongo Mantappu.

Baca Juga: Pecah Telor! Channel YouTube Jess No Limit Capai 10 Juta Subscribers

3. Oura

YouTuber yang kebanjiran subscribers. (Instagram/@ekojuu)
YouTuber yang kebanjiran subscribers. (Instagram/@ekojuu)

Usai menyusul Jess No Limit keluar dari skuat gamer EVOS Esports, Oura atau Eko Julianto juga fokus pada channel YouTube gamingnya.

Belum lama ini, Oura memberikan kabar menyenangkan melalui akun Instagram pribadinya @ekooju.

Ia mengunggah sebuah potret dirinya dengan laptop yang berisikan jumlah subscribers terbarunya yang mencapai hingga 2 juta.

Oura sendiri merupakan pro player Mobile Legends, maka tak heran jika dirinya kini channel YouTube miliknya melejit.

Itulah tadi tiga YouTuber Indonesia yang subscribers-nya bertambah sejak kebijakan pemerintah untuk karantina diri di dalam rumah beberapa minggu lalu. Kalau kamu YouTuber favorit kamu siapa nih?

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak