Prank Batuk ke Muka Polwan karena Virus Corona, Pemuda 21 Tahun Dipenjara

Nekat prank batuk ke muka polwan dan mengaku kena virus corona, pemuda ini harus berurusan dengan hukum.

Agung Pratnyawan
Rabu, 25 Maret 2020 | 19:30 WIB
Ilustrasi masker kesehatan. (Pixabay)

Ilustrasi masker kesehatan. (Pixabay)

Hitekno.com - Lagi-lagi kasus prank membuat seseorang berurusan dengan hukum. Kali ini seorang pemuda diamankan gara-gara melakukan prank batuk ke muka polwan.

Dalam prank batuk ini, pemuda asal Australia dengan sengaja melakukannya ke muka seorang polwan 71 tahun.

Pemuda 21 tahun yang tak disebutkan namanya tersebut batuk ke wajah polwan tersebut. Setelah batuk, ia mengaku positif terinfeksi virus Corona.

Baca Juga: Petugas Damkar Kena Prank Telepon Iseng, Bikin Netizen Tersulut Emosi

"Ia dengan sengaja batuk ke polisi tersebut dan mengaku positif Covid-19, sementara temannya merekam kejadian tersebut," tulis kepolisian Coffs Harbour, dilansir Suara.com.

Akibatnya, kantor polisi tempat polwan itu bertugas ditutup dan diisolasi, sementara polwan dan pemuda tersebut menjalani tes virus corona Covid-19.

Ilustrasi prank. (Shutterstock)
Ilustrasi prank. (Shutterstock)

Hasil tes menunjukkan negatif, dan pemuda Australia ini mengaku aksi prank batuk tersebut dilakukan untuk iseng.

Baca Juga: Lagi, YouTuber Dihujat Netizen karena Bikin Prank Virus Corona

Pemuda tersebut didakwa melakukan intimasi dengan sengaja yang menyebabkan ketakutan. Atas perilakunya, ia pun terpaksa mendekam di penjara dan akan menjalani persidangan pada 6 Mei.

Australia juga mengalami dampak pandemi virus Corona Covid-19 yang cukup parah. Lebih dari 2 ribu orang positif terinfeksi dan 8 orang meninggal dunia.

Tindakan prank batuk di saat virus corona mewabah seperti ini tidak ditolerir hukum Australia. Pria tersebut kini harus mempertanggunjawabkan aksinya ke hadapan hukum.

Baca Juga: Nekat Bikin Prank Virus Corona di Mall, Youtuber Ini Panen Hujatan Netizen

Prank virus corona bukan sekali ini terjadi, sebelumnya telah ramai aksi Youtuber di Filipina. Setelah dapat kecaman, ia pun meminta maaf melalui videonya. (Suara.com/ M. Reza Sulaiman).

Berita Terkait
TERKINI

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB
Tampilkan lebih banyak