Bikin Video Prank Skidipapap, YouTuber Ini Banjir Hujatan Hingga Somasi

Banjir hujatan, video ini justru mendapat banyak unlikes jika dibandingkan dengan likes.

Agung Pratnyawan | Amelia Prisilia
Selasa, 15 Oktober 2019 | 14:50 WIB
Video prank skidipapap. (youtube/JOE RENY VLOG)

Video prank skidipapap. (youtube/JOE RENY VLOG)

Hitekno.com - Video yang diunggah channel JOE RENY VLOG belum lama ini menjadi viral dan memicu kontroversi. Membuat video prank skidipapap, pasangan YouTuber ini banjir hujatan dari netizen hingga beberapa tokoh kenamaan.

Menjadi viral, dalam waktu sekejap, video prank skidipapap yang diunggah channel ini mendapat jutaan viewers. Banjir hujatan, video ini justru mendapat banyak unlikes jika dibandingkan dengan likes.

Berjudul ''AJAKIN RENY SKIDIPAP#P DIRUMAHKU! SAMPE MAU PUTUS, AKHIRNYA MAU?!'' ini diunggah pertama kali ke channel keduanya JOE RENY VLOG.

Baca Juga: Gokil, Lucinta Luna dan 6 Artis Lain Disamakan dengan Karakter One Piece

Dalam screenshot yang diunggah @PenjahatGunung ke Twitter, unggahan video ini sudah mendapat 3,7 juta penonton dalam 5 hari usai diunggah.

Video berdurasi 10 menit 36 detik ini memperlihatkan si pria yang melakukan prank dengan mengaja kekasihnya untuk berhubungan intim dengan ancaman putus. Terekam kamera tersembunyi, aksi ini akhirnya ditolak mentah-mentah oleh si wanita.

Channel JOE RENY VLOG. (youtube.com)
Channel JOE RENY VLOG. (youtube.com)

Cukup menimbulkan kontroversi, video ini rupanya memicu beragam komentar yang datang dari beberapa content creator lainnya seperti Reza Arap dan Alitt Susanto.

Baca Juga: Live Instagram Terakhir Sebelum Meninggal, Sulli: Aku Bukan Orang Jahat

''Konten kreator kon*** begini yang bikin YouTuber dianggap sampah. Untung aku bukan YouTuber'' tulis Alitt Susanto dengan akun @shitlicious.

''Lagi dong bro, konten bagus banget nih wkwkw'' komentar Reza Arap melalui akun @ybrap.

Sebelum video prank skidipapap ini dihapus dari channel tersebut, sebuah somasi terbuka diberikan oleh seorang pengacara dengan nama Gilang Hadi Pratama, SH.

Baca Juga: Sulli Trending Dunia dan Smartwatch Xiaomi, Ini 3 Berita Populer Tekno

Surat somasi video prank skidipapap. (twitter/PenjahatGunung)
Surat somasi video prank skidipapap. (twitter/PenjahatGunung)

Entah karena somasi ini atau bukan, video prank skidipapap tersebut menghilang dari channel aslinya hingga kemudian diunggah kembali ke channel JOE RENY VLOG 2.

JOE RENY VLOG merupakan channel YouTuber milik pasangan Joe Birusto dan Debora Reny. Berisi berbagai konten seputar hubungan keduanya, channel ini sudah mendapat 1,98 juta viewers,

Hingga artikel ini dibuat, masih belum ada tanggapan resmi dari dua YouTuber pemilik channel JOE RENY VLOG ini.

Baca Juga: Gadis Cantik Penjual Nasi Uduk Ini Bikin Dagangan Laris Manis

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak