Absennya Jebol, Netizen Ini Cari Temannya yang Ikut Demo di Live IG

Salah satu netizen turut berkomentar nyeleneh saat live IG.

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 24 September 2019 | 17:15 WIB
Aksi demo. (Twitter/@askmenfess)

Aksi demo. (Twitter/@askmenfess)

Hitekno.com - Unjuk rasa menolak pengesahan sejumlah undang-undang yang terjadi di beberapa wailayah di Indonesia ini dipenuhi mahasiswa dan mengharuskan mereka yang turun ke jalan harus bolos dari kelas.

Namun beberapa kampus memperbolehkan mahasiswanya turun ke lapangan, tetapi beberapa kampus lainnya melarang karena sesuatu alasan.

Salah satu aksi unjuk rasa ini disiarkan live melalui media sosial di Instagram oleh salah satu akun bernama @bemtelu.

Baca Juga: Pesan Greenpeace Indonesia ke Jokowi: Padamkan Kebakaran Hutan Jangan KPK

Lalu saat akun ini menyiarkan aksi tersebut salah satu akun mengomentari siaran langsung tersebut di kolom komentar.

Dalam pesannya ia menyebutkan jika mahasiwa bernama Mupay harus masuk kuliah karena absennya sudah jebol alias jatah cuti di kelasnya sudah habis.

''Bilangin ke mupay suruh masuk kelas, absensinya udha jebol'' komentar seorang di akun tersebut.

Baca Juga: Serem Banget, Bekal Makan Siang Ini Malah Bikin Nggak Selera Makan

Aksi demo. (Twitter/@askmenfess)
Aksi demo. (Twitter/@askmenfess)

Sontak komentar foto yang berhasil di screenshoot dan berhasil diunggah oleh akun @askmenfess ini viral di Twitter dan mendapatkan kementar dari netizen.

@Biosolardsorder ''Si mupay lagi nyari plester buat meminimalisir dampak jebolnya absen lurd''

@WitriUwit_ ''Aduh mupay abesen dulu sana''

Baca Juga: Ramai Foto USG Lucinta Luna, Netizen Ungkap Apa Isinya

@Nurfa_alam ''hadeh mupay kalo nitip absen ke orang yang amanah coba''

@adfikas ''Mupay balik dulu mendingan nanti abis kelas lanjut aksi wkwkwkwkwkwkw''

@najaemno ''Hadehh mupay gimana si lu''

Baca Juga: Sempat Terbuang di Toilet, Ikan Mas Ini Malah Tumbuh Besar

Unggahan foto tangkapan layar saat aksi demo berlangsung tersebut mendapatkan lebih dari 2,3 ribu retweets dan 1,9 ribu likes.

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak