Ini Alasan Mark Zuckerberg Disebut Orang Paling Berbahaya di Dunia

Scott Galloway menyebut Mark Zuckerberg sebagai orang paling berbahaya di dunia.

Dinar Surya Oktarini | Amelia Prisilia
Sabtu, 17 Agustus 2019 | 21:00 WIB
Mark Zuckerberg. (Newsroom Facebook)

Mark Zuckerberg. (Newsroom Facebook)

Hitekno.com - Bos Facebook, Mark Zuckerberg belum lama ini disebut sebagai orang paling berbahaya di dunia oleh seorang profesor dari Sekolah Bisnis Universitas New York bernama Scott Galloway. Lalu, kira-kira apa alasannya?

Pernyataan Scott Galloway ini disampaikannya saat menjadi bintnag tamu dalam acara Bloomberg Markets: The Close.

Dalam salah satu segmen di acara tersebut, profesor ini mendiskusikan langkah Facebook untuk mengintegrasikan layanan WhatsApp, Instagram, dan Facebook Messenger.

Baca Juga: Bukan Hanya Facebook, Twitter Akui Jual Data Pengguna Tanpa Izin

Dilansir dari CNBC alasan Scott Galloway menyebut Mark Zuckerberg sebagai orang paling berbahaya di dunia karena aplikasi buatan dirinya yang saat ini begitu diminati oleh siapa saja.

Ilustrasi Facebook. (Unsplash/ Joshua Hoehne)
Ilustrasi Facebook. (Unsplash/Joshua Hoehne)

Seperti yang diketahui, Mark Zuckerberg saat ini akan menyatukan WhatsApp, Instagram, dan Facebook menjadi satu jaringan komunikasi yang berisi setidaknya ada 2,7 miliar orang.

Karena hal ini, Scott Galloway meminta agar penggunanya perlu menaruh perhatian lebih untuk rencana Mark Zuckerberg ini. Pasalnya, jika hal ini terjadi, set algoritma yang muncul adalah penggunaan satu aplikasi yang dikendalikan oleh satu orang.

Baca Juga: Instagram dan WhatsApp akan Dapat Penambahan Nama ''dari Facebook''

Alhasil, pihak Mark Zuckerberg bisa mengakses data penggunanya dari berbagai media sosial dengan mudah dan cepat. Jika saja terjadi pencurian data, dapat diketahui dengan siapa yang bertanggung jawab akan hal ini.

Ilustrasi Instagram. (Unsplash/ Katka Pavlickova)
Ilustrasi Instagram. (Unsplash/Katka Pavlickova)

Lebih lanjut, Scott Galloway menyebut bahwa langkah Mark Zuckerberg bersama aplikasi buatannya ini cukup berisiko dan berbahaya.

Membuat aplikasi media sosial menjadi satu dalam bentuk algoritma khusus membuat kemungkinan ancaman propaganda menggunakan media sosial untuk menyebarkan informasi yang salah dan politik adu domba dapat terjadi.

Baca Juga: Heboh Facebook Eyang Ibung Bisa Prediksi Gempa, BNPB: Jangan Percaya

Hal ini yang lalu membuat Scott Galloway menyebut bahwa Mark Zuckerberg adalah salah satu orang paling berbahaya di dunia.

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak