Nunung Ditangkap Polisi, Ini Beragam Reaksi dari Netizen

Hashtag Nunung juga memuncaki trending topic setelah kabar Nunung ditangkap polisi tersebar.

Dinar Surya Oktarini | Rezza Dwi Rachmanta
Sabtu, 20 Juli 2019 | 11:16 WIB
Nunung Srimulat saat ditangkap polisi [dok.polisi]

Nunung Srimulat saat ditangkap polisi [dok.polisi]

Hitekno.com - Netizen Indonesia lagi-lagi digegerkan dengan penangkapan seorang artis terkait penyalahgunaan narkotika. Nunung ditangkap polisi karena kedapatan mengonsumsi narkoba jenis sabu.

Melansir dari Suara.com, pelawak tersebut diketahui telah ditangkap pada hari Jumat (19/07/2019) pukul 13.15 WIB.

Nunung diringkus di kediamannya, kawasan Tebet, Jakarta Selatan.

Baca Juga: 33 Pekerja Tewas Terbakar di Kyoto Animation, Netizen Ramai Kutuk Pelaku

Dalam keterangan yang didapat dari Kabid Humas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Argo Yuwono, hasil tes urine Nunung menunjukan positif narkorba.

Atas kabar tersebut, banyak netizen yang geger dan tak percaya bahwa Nunung telah ditangkap polisi.

Pantauan tim HiTekno pada situs Trends24.in, hashtag Nunung langsung menggema di Twitter setelah kabar penangkapannya tersebar.

Baca Juga: Deretan Cara Kocak Kaesang Pangarep Tanggapi Hujatan Netizen ke Jokowi

Hashtag Nunung trending di Twitter regional Indonesia. (Trends24.in)
Hashtag Nunung trending di Twitter regional Indonesia. (Trends24.in)

Pukul 12.00 WIB hashtag tersebut menempati 10 besar trending topic di Twitter dan mencapai puncaknya pada pukul 06.00 WIB.

Saat itu hashtag Nunung menempati puncak trending topic Twitter regional Indonesia.

Puluhan ribu netizen mencuitkan hashtag Nunung dengan beragam komentar.

Baca Juga: Sangat Santuy dengan Kerupuk Raksasa, Pria Ini Bikin Netizen Heboh

Ada yang tak menyangka dan menyayangkan bahwa Nunung ditangkap polisi.

Reaksi netizen saat Nunung ditangkap polisi. (Twitter/ Astun061105)
Reaksi netizen saat Nunung ditangkap polisi. (Twitter/ Astun061105)

"D*mn mbak, kamu baru saja membuat hatiku kecewa," cuit @svnash07.

"Gak nyangka mbak Nunung ditangkap polisi kasus narkoba," balas @DaeeDensen.

Baca Juga: Sedih Kehilangan 2 Subscriber, Anak Ini Bikin Netizen Penasaran

Namun ada juga yang tetap menghormati Nunung atas kerja kerasnya menghibur penonton selama ini.

"..'Percayalah orang yang paling sedih di dunia adalah orang yang membuat orang lain tertawa karena mereka tidak mau orang lain merasa sedih seperti dia sendiri'..stay strong mami nunung," tulis @Timhen4.

"Ah kabar duka ini mah, kasus lain yang menimpa komedian yang depresi. Stay strong, tante," tulis omegasugar.

"Mami #Nunung adalah bukti bahwa orang yang bisa menghibur banyak orang belum tentu bisa menghibur diri sendiri," komentar @rematcha.

Itulah tadi beragam aksi netizen setelah kabar Nunung ditangkap polisi, bagaimana pendapat kamu?

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak