Sedih, Bocah di Tangerang Ini Harus Jual Cilok Demi Biaya Sekolah

Bocah penjual cilok demi biaya sekolah ini sering berjualan di salah satu daerah di Tangerang Selatan.

Tinwarotul Fatonah | Amelia Prisilia
Sabtu, 16 Februari 2019 | 10:30 WIB
Bocah penjual cilok. (twitter/MSApunya)

Bocah penjual cilok. (twitter/MSApunya)

Hitekno.com - Sebuah unggahan video di akun @MSApunya mengnai seorang bocah di Tangerang Selatan yang harus jual cilok demi biaya sekolah ini menjadi viral di Twitter sejak diunggah pada Selasa (12/2/2019).

Bocah laki-laki berumur 12 tahun ini harus berjualan cilok goreng setiap hari agar bisa tetap sekolah. Mengaku yatim piatu, bocah ini hanya tinggal bersama kakak dan adiknya.

''Seorang anak (12 thn) di Sarmili Tangsel, berjualan cilok goreng setiap hari agar bisa tetap sekolah. Ia juga menjadi ayah sekaligus ibu untuk adiknya, krn kedua org tuanya telah meninggal dunia'' tulis cuitan dalam akun @MSApunya.

Baca Juga: Aksi Kaesang Pangarep Ejek Gibran Rakabuming Ini Kocak Abis

Bocah penjual cilok. (twitter/MSApunya)
Bocah penjual cilok. (twitter/MSApunya)

Dalam video berdurasi 44 detik tersebut, bocah laki-laki ini terlihat begitu luwes menyiapkan pesanan cilok yang ia dapat dari pelanggan.

Menggunakan sepedanya, ia berkeliling untuk menjajakan cilok goreng buatan kakaknya ini. Bocah 12 tahun ini mengaku sering berjualan sepulang sekolah bahkan hingga malam hari.

Baca Juga: Pengen Main PUBG dan Dengar Musik Enak, Gamer Ini Minta Saran Kocak

Video singkat ini lalu menjadi viral di Twitter dan mendapat komentar beragam netizen yang ikut dibuat sedih dengan kisah bocah penjual cilok ini.

''Sarmili, pondok aren ini bang? Sabar ya nak, semoga ini jalan untuk ke depan kamu jadi orang sukses'' komentar akun @NTriandana.

''yaampun tadi pagi ketemu adek ini pas mau brgkt kuliah. dia lagi berhenti di daerah pjmi jualin orang. semoga sehat selalu dan lancar rezekinyaaaaa'' tulis @logarrixma yang mengaku bertemu dengan bocah 12 tahun ini.

Baca Juga: Pede Banget, Xiaomi Mi 9 Explorer Edition Diklaim Jadi Paling Powerfull

''Buat sadar, harusnya lebih bersyukur aku masih punya ortu yang biayai sekolah, makan enak, gak ngerasain kek gini'' ungkap akun @Zeylina_sera.

Bocah penjual cilok. (twitter/MSApunya)
Bocah penjual cilok. (twitter/MSApunya)

Berkat keajaiban Twitter, identitas dari bocah penjual cilok demi biaya sekolah ini akhirnya diketahui.

Berdasarkan komentar dari @MSApunya, bocah 12 tahun ini diketahui bernama Putra dan sering berjualan di seputaran Jalan Bintaro, Pondok Aren.

Baca Juga: Ada 2 Ribu Bakteri dalam Perut Manusia, Ini Kata Ilmuwan

''Namanya Putra (12 tahun) Rumah Jl. H. Sarmili Ceger Pondok Aren. Lokasi jualan setiap hari , Seputaran jalan Bintaro Pondok Aren.'' tulis @MSApunya menjelaskan.

Sejak pertama kali dibuat, unggahan mengenai bocah di Tangerang Selatan yang harus jual cilok demi biaya sekolah ini sudah mendapat perhatian pengguna Twitter hingga lebih dari 177 ribu viewers dan 11.654 retweets.

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak