Google Indonesia: 10 Iklan Terpopuler di Youtube 2017

Berikut tim HiTekno rangkum 10 iklan terpopuler di Youtube tahun 2017 versi Google Indonesia.

Rendy Adrikni Sadikin | Amelia Prisilia
Rabu, 09 Mei 2018 | 18:31 WIB
Iklan Youtube

Iklan Youtube

Hitekno.com - Hari ini (9/5/2018), Google Indonesia melalui akun resminya mengumumkan iklan terpopuler di tahun 2017 dan peraih Gold Button Awards 2018.

Daftar ini menampilkan beberapa video menarik yang berhasil menduduki peringkat 10 iklan terpopuler di Youtube.

Veronica Utami, Head of Marketing dari Google Indonesia menyatakan bahwa saat ini, Youtube telah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari.

Google Indonesia: 10 Iklan Terpopuler di Youtube 2017 - 1

Sumber foto: Twitter/Google Indonesia

Berikut tim HiTekno rangkum 10 iklan terpopuler di Youtube tahun 2017 versi Google Indonesia.

1. Bukalapak: Nego Cincai Bukalapak

Iklan ini menampilkan seorang ibu yang memegang sempoa sambil bernyanyi menjelaskan promo spesial Imlek yang ditawarkan oleh Bukalapak.

Video iklan ini sudah berhasil mendapatkan lebih dari 14 juta viewers dan 2000 lebih komentar.

2. Shopee Indonesia: Godaan Shopee

Iklan Shopee spesial Ramadhan ini menunjukan seorang pria yang tergoda untuk belanja di aplikasi belanja online, Shopee.

Video ini sudah ditonton oleh lebih dari 11 juta viewers.

3. GO-JEK Indonesia: #HidupTanpaBatas Eva Celia

Video berdurasi 1 menit ini menampilkan Eva Celia yang menggunakan aplikasi GO-JEK untuk memudahkan aktifitasnya sehari-hari.

Iklan spesial #HidupTanpaBatas ini sudah ditonton oleh lebih dari 4 juta pengguna Youtube.

4. Indoeskrim Indonesia: Kisah Legenda Nusantara (3')

Iklan es krim satu ini memang sangat lucu karena penampakan iPhone dan Waze pada setting iklan kolosal.

Indoeskrim - Kisah Legenda Nusantara ini sudah ditonton oleh lebih dari 2 juta pengguna Youtube.

5. Smartfren: Semua Gara-Gara Saaih Hallilintar - Ep 1

Iklan promosi Smartfren ini berbentuk series.

Smartfren menggandeng keluarga Halilintar untuk menggarap iklan keren ini.

Sejauh ini, video iklan dari Smartfren ini sudah mendapat hampir 3 juta viewers di Youtube.

Google Indonesia: 10 Iklan Terpopuler di Youtube 2017 - 2

Sumber foto: Twitter/Google Indonesia

Selain 5 video di atas, 5 video lainnya yang masuk dalam daftar video populer di Youtube adalah, iklan Tropicana Slim: Sore, iklan PocariID Onigiri, iklan JD.ID: #DijaminOri, iklan 1001 Inspirasi Ramadhan, dan iklan Vivo Indonesia milik Al Ghazali dan Prilly Latuconsina.

Kamu sudah nonton yang mana nih?

Kreatif-kreatif sekali kan iklan-iklan ini.

Hitekno.com/Amelia Prisilia

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak