Daftar Nama Karakter Dragon Ball Lengkap dari Awal Seri

Dari awal seri sampai terbaru, cek daftar nama karakter Dragon Ball lengkap berikut ini.

Agung Pratnyawan
Jum'at, 14 April 2023 | 16:02 WIB
Dragon Ball - Gohan kecil bersama Goku. (fandom)

Dragon Ball - Gohan kecil bersama Goku. (fandom)

Hitekno.com - Dragon Ball telah menjadi manga dan anime legendaris yang bertahan dari masa ke masa. Buat para penggmar, harus mengetahui daftar nama karakter Dragon Ball yang dirangkum tim HiTkeno.com dalam artikel ini.

Sebagai anime dan manga yang sudah berjalan sejak lama, Dragon Ball juga memiliki berbagai seri. 

Dimulai Dragon Ball, Dragon Ball Z, Dragon Ball Super dan masih banyak seri lainnya. Dan tentunya menghadirkan berbagai karakter unik.

Baca Juga: Daftar Nama Karakter Tokyo Revengers, Lengkap dari Geng dan Sipil

Namun siapa saja karakter Dragon Ball yang sudah ditampilkan sampai sejauh ini?

Berikut ini tim HiTekno.com telah merangkum daftar nama karakter Dragon Ball lengkap dari awal seri sampai terbaru. 

Karakter Utama

Baca Juga: Daftar Nama Karakter Haikyuu Lengkap, A-Z dari Berbagai Sekolah

  • Son Goku
  • Vegeta
  • Son Gohan
  • Piccolo
  • Bulma
  • Krillin
  • Master Roshi
  • Oolong
  • Yamcha
  • Puar
  • Tien Shinhan
  • Chiaotzu
  • Android 17
  • Android 18
  • Chichi
  • Mr. Satan
  • Trunks
  • Goten
  • Videl
  • Pan
  • Mr. Buu
  • Future Trunks

Karakter Dragon Ball dalam Keluarga Son Goku

  • Son Goku
  • Chi-Chi
  • Ox-King
  • Son Gohan
  • Son Goten
  • Videl
  • Pan

Karakter Dragon Ball dalam Keluarga Vegeta

  • Vegeta
  • Bulma
  • Trunks
  • Bulla
  • Dr. Brief
  • Panchy Brief

Karakter Dragon Ball dalam Keluarga Krilin

Baca Juga: Daftar Nama Karakter Tokyo Revengers, Tokyo Manji hingga Black Dragon

  • Krillin
  • Android 18
  • Marron

Karakter Dragon Ball pada Menara Karin

  • Karin
  • Yajirobe
  • Upa
  • Bora

Karakter Dragon Ball di Tempat Dewa

  • Dende
  • Mr. Popo
  • Kami

Karakter Dragon Ball di Rumah Kamesennin

Baca Juga: Daftar Nama Karakter Dragon Ball Z Lengkap, Mana Jagoanmu?

  • Master Roshi
  • Turtle
  • Son Goku
  • Krillin
  • Launch

Karakter Dragon Ball di Perguruan Crane

  • Master Shen
  • Tao Pai Pai
  • Tien Shinhan
  • Chiaotzu

Karakter Dragon Ball di Pilaf Gang

  • Pilaf
  • Mai
  • Shu

Karakter Dragon Ball di Petarung Baba

  • Uranai Baba
  • Ghost Usher/Obake
  • Fangs Vampire
  • Invisible Man
  • Bandages Mummy
  • Spike Devilman
  • Kakek Son Gohan

Karakter Dragon Ball di Pasukan Red Ribbon

  • Commander Red
  • Officer Black
  • General White
  • Ninja Murasaki
  • General Blue
  • Colonel Silver
  • Captain Yellow
  • Colonel Violet
  • Captain Dark
  • Major Metallitron
  • Buyon
  • Tao Pai Pai

Karakter Dragon Ball yang tergolong Android Red Ribbon

  • Android 8
  • Android 16
  • Android 17
  • Android 18
  • Android 19
  • Android 20 (Dr. Gero)

Karakter yang merupakan form transformasi Cell

  • form pertama Cell
  • form kedua Cell
  • form terakhir Cell
  • Cell Jr.

Karakter Dragon Ball di Pasukan Raja Iblis Piccolo

  • Raja Iblis Piccolo
  • Piano
  • Tambourine
  • Drum
  • Cymbal
  • Piccolo Jr.

Karakter Dragon Ball di lingkungan sekolah Gohan

  • Videl
  • Sharpner
  • Erasa

Karakter Dragon Ball yang tergolong Bangsa Saiyan

  • King Vegeta
  • Vegeta
  • Kakarot/Goku
  • Raditz
  • Nappa
  • Bardock
  • Tarble
  • Broly

Karakter Dragon Ball yang tergolong Bangsa Namek

  • Dende
  • Guru
  • Nail
  • Moori
  • Tsuno
  • Piccolo Jr.
  • Kami
  • Raja Iblis Piccolo
  • Porunga

Karakter Dragon Ball yang tergolong Pasukan Frieza

  • Frieza
  • King Cold
  • Zarbon
  • Dodoria
  • Kiwi
  • Appule
  • Sorbet
  • Tagoma
  • Shisami

Karakter yang merupakan form transformasi Frieza

  • form pertama Frieza
  • form kedua Frieza
  • form ketiga Frieza
  • Golden Frieza

Karakter Dragon Ball yang tergolong Pasukan Ginyu

  • Ginyu
  • Recoome
  • Jeice
  • Burter
  • Guldo

Karakter Dragon Ball yang tergolong Pasukan Babidi

  • Babidi
  • Dabura
  • Majin Buu
  • Pocus
  • Yakon
  • Spopovich
  • Yamu
  • Majin Vegeta

Karakter yang merupakan form transformasi Buu

  • Buu gendut
  • Buu jahat
  • Buu super
  • Buu kurus

Karakter Dragon Ball yang tergolong Planet King Kai

  • King Kai
  • Bubbles
  • Gregory

Karakter Dragon Ball yang tergolong Dewa-Dewa

  • Shin
  • Kibito
  • Old Kai
  • King Kaio

Para Petarung Turnamen Tenkaichi Budokai

  • Giran
  • Nam
  • Ranfan
  • Bacterian
  • King Chappa
  • Man-Wolf
  • Pamput
  • Shen
  • Mighty Mask
  • Puntar
  • Jewel
  • Killa
  • Captain Chicken
  • Kirano
  • Nok
  • Otokosuki
  • Mo Kekko

Karakter Tambahan Dragon Ball

  • Android 8
  • Suno
  • Master Mutaito
  • Uub

Naga Dragon Ball

  • Shenron
  • Porunga
  • Super Shenron

Selain daftar nama karkater Dragon Ball di atas, berikut ini ada juga pembagian berapa daftar lainnya:

  1. Daftar Nama Karakter Dragon Ball Z Lengkap
  2. Daftar Nama Karakter Dragon Ball Super Lengkap
  3. Daftar Nama Karakter Dragon Ball Lengkap

Itulah daftar nama karakter Dragon Ball lengkap dari seri awal yang telah dirangkum tim HiTkeno.com untuk kamu.

Berita Terkait
TERKINI

Itachi Uchiha adalah informan Jiraiya untuk mendapatkan informasi dari Organisasi Akatsuki....

geek | 11:28 WIB

Bukan hanya angkatan laut, cek apa saja kekuatan terbesar Pemerintah Dunia di One Piece....

geek | 12:01 WIB

Berikut adalah lima rekomendasi anime yang bisa kamu tonton saat libur Idul Adha....

geek | 19:53 WIB

Berikut ini adalah 5 kekuatan Pemerintah Dunia yang mungkin belum kamu ketahui. Dijamin bikin fandom kaget dibuatnya....

geek | 18:26 WIB

Mari kita lihat beberapa fakta menarik tentang serial Secret Invasion di bawah ini....

geek | 14:49 WIB

Suzume no Tojimari merupakan anime yang dirilis pada tahun 2022 dan diproduksi oleh CoMix Wave Films....

geek | 12:58 WIB

Tersedia dalam subtitle Indonesia, gunakan link nonton Black Clover Sword of the Wizard King ini....

geek | 14:39 WIB

Berdasarkan MBTI, cek siapa karakter Demon Slayer yang memiliki kepribadian mirip kamu....

geek | 10:16 WIB

Berikut adalah link nonton anime Slam Dunk the Movie, cocok buat yang ketinggalan nggak nonton di bioskop....

geek | 15:57 WIB

Lagi heboh di kalangan penggemar jika ternyata Nami punya hubungan "spesial" dengan Im Sama. Seberapa dekat dan serius h...

geek | 09:07 WIB

Berikut adalah cara nembak gebetan pakai bahasa Jepang-nya "Aku cinta kamu"....

geek | 19:58 WIB

Im Sama diketahui telah hidup sampai 800 tahun lamanya, apa rahasia keabadian karakter One Piece ini?...

geek | 15:50 WIB

Dapatkan link nonton Demon Slayer: Kimetsu No Yaiba Swordsmith Village Arc episode terbaru di sini....

geek | 15:00 WIB

Berikut adalah lima karakter kuat di anime Naruto yang banyak terbantu di pertempuran akibat kecerdasannya....

geek | 13:20 WIB

Bagi yang ingin menonton serial anime ini, berikut link nonton One Piece Eps 1066 lengkap dengan sub Indonesia....

geek | 16:52 WIB

Simak apa yang diungkap dalam Spoiler One Piece 1087 ini? Apakah hubungan Im Sama dan Gorosei dengan Buah Iblis?...

geek | 14:49 WIB

Mulai diungkap banyak informasi terbaru, cek kapan One Piece Live Action tayang di Netflix....

geek | 13:31 WIB

Berikut adalah sederet anime yang cocok ditonton saat bersantai dengan genre isekai....

geek | 10:55 WIB
Tampilkan lebih banyak