FC Mobile. [EA]
Hitekno.com - EA Sports kembali merilis kode redem FC Mobile hari ini, Rabu, 8 Oktober 2025. Kode redeem ini memungkinkan player untuk memperoleh berbagai hadiah eksklusif seperti kartu pemain langka OVR 106–110, hingga Icon 108+ yang sangat berguna untuk memperkuat skuad.
Setiap kode redeem FC Mobile 8 Oktober 2025 memiliki masa berlaku dan batas klaim tertentu, sehingga pemain disarankan segera menukarkannya sebelum hangus. Selain hadiah berupa pemain bintang, EA Sports juga memberikan kesempatan bagi para pemain untuk mendapatkan Gems gratis hingga total 20.000 melalui misi Ballon d’Or dan menu Lencana.
Pemain yang menyelesaikan semua misi bisa membawa pulang 10.000 Gems dari Ballon d’Or dan 10.000 Gems tambahan dari menu Lencana > Hadiah. Tiap level misi (Level 1 dan Level 2) menjanjikan 5.000 Gems, membuat total hadiah semakin besar untuk mempercepat progres tim.
Daftar 21 Kode Redeem FC Mobile 8 Oktober 2025
Berikut adalah 21 kode redeem FC Mobile terbaru yang dapat diklaim hari ini untuk mendapatkan kartu pemain, Gems, dan hadiah spesial lainnya:
Kode-kode di atas bisa ditukarkan langsung di situs resmi EA. Namun, pastikan pemain segera menukarkannya karena masa aktifnya sangat terbatas.
Untuk proses penukaran, berikut panduan lengkapnya.
Perlu diingat, setiap kode hanya bisa digunakan sekali per akun dan memiliki waktu klaim yang terbatas. Jika muncul pesan “Invalid” atau “Expired”, artinya kode tersebut sudah tidak dapat digunakan lagi.
Dengan adanya update kode redeem FC Mobile 8 Oktober 2025 ini, para pemain memiliki peluang besar untuk memperkuat tim tanpa harus mengeluarkan uang. Jangan lewatkan kesempatan emas ini karena setiap kode memiliki kuota terbatas dan bisa habis kapan saja.