5 Hero Mage OP Setelah Update Terbaru MLBB, Efek Skillnya Mematikan!

Hero Mage OP ini menghasilkan damage pedih yang berguna saat team fight.

Rezza Dwi Rachmanta
Minggu, 28 Mei 2023 | 14:43 WIB
Hero Novaria Mobile Legends. (YouTube/ Mobile Legends Bang Bang)

Hero Novaria Mobile Legends. (YouTube/ Mobile Legends Bang Bang)

Hitekno.com - Moonton memberikan beberapa penyesuaian pada 20 hero di update terbaru Mobile Legends pertengahan Mei 2023. Berikut terdapat 5 hero Mage OP berdasarkan Patch Note 1.7.82.

Developer sebenarnya tak memberikan Buff signifikan kepada deretan hero Mage.

Meski begitu, adanya hero baru langsung membuat popularitas karakter tersebut meningkat pesat.

Baca Juga: Lawan Pick Estes, Pakai 5 Hero Counter OP Ini di Mobile Legends

Efek skill dari hero anyar milik Moonton terbukti merepotkan di Land of Dawn. Selain itu, terdapat hero Mage yang masih OP meski terkena Nerf dari developer.

Berikut 5 hero Mage OP berdasarkan update terbaru Mobile Legends periode Mei 2023:

1. Novaria

Baca Juga: Gagal Bawa Emas untuk Indonesia di SEA Games 2023, Zeys Bakal Pensi dari Pro Scene Mobile Legends?

Hero Novaria Mobile Legends. (YouTube/ Mobile Legends Bang Bang)
Hero Novaria Mobile Legends. (YouTube/ Mobile Legends Bang Bang)

 

Novaria langsung menjadi primadona bagi kalangan user Mage. Ia bahkan masuk dalam golongan hero dengan ban rate tertinggi.

Apabila terlepas saat Draft Pick, efek skill dua dan ultimate Novaria sangat merepotkan.

Baca Juga: Penjelasan Drawing MSC 2023 Mobile Legends: ONIC ID Masuk Pool 1 Bersama ECHO PH

Meski berjenis Mage, hero ini mempunyai mobilitas tinggi dan mampu "membuka map".

Selain itu, serangan skill dua bakal bertambah pedih apabila jarak lemparannya semakin jauh.

2. Valentina

Hero Mobile Legends - Valentina. (Moonton)
Hero Mobile Legends - Valentina. (Moonton)

 

Valentina bisa memberikan Mark dan memberikan efek slow menggunakan skill satu serta duanya.

Selain itu, Valentina mempunyai ultimate yang berguna dalam meng-counter tim lawan.

Ia bisa meniru skill lawan menggunakan ultimate I Am You. Valentina sangat berguna untuk mengamankan skill hero OP menjadi milik tim dan membalikkan keadaan.

3. Faramis

Hero Mobile Legends - Faramis. (Moonton)
Hero Mobile Legends - Faramis. (Moonton)

Faramis masih sangat merepotkan meski terkena Nerf dari Moonton. Peningkatan Hybrid Defense 50-100 kini menjadi 25-50 poin. Sementara terkait ultimate, base HP di Mode Specter berkurang dari 600-800 menjadi 400-800. Cooldown 80-70 menjadi 80 detik di semua level.

Nerf tersebut tak membuat Faramis keluar dari lima besar hero dengan ban rate tertinggi. Cult Altar masih sangat diwaspadai oleh player Land of Dawn.

Faramis memiliki keuntungan apabila hero lawan menyerang dengan banyak unit.

4. Kagura

Hero Mobile Legends, Kagura. (fandom)
Hero Mobile Legends, Kagura. (fandom)

 

Hero Mage satu ini sangat efektif untuk melawan META Marksman yang mengandalkan Attack Speed.

Ia dijamin menjadi mimpi buruk bagi user MM. Berkat jangkauan skill jauh dan magic damage besar, Kagura sangat berguna saat team fight.

Jika sudah mengantongi item PEN di late-game, Kagura dapat menghabisi hero Fighter dan Tank dengan mudah.

5. Xavier

Hero Mobile Legends Xavier. (Mobile Legends)
Hero Mobile Legends Xavier. (Mobile Legends)

 

Xavier tak mempunyai banyak perubahan pada update terbaru. Meski begitu, ia masih mematikan di Season 28 Mobile Legends.

Kombo skill dua dan skill satu miliknya bisa menjebak hero lawan dengan mudah.

Selain itu, base damage dari ultimate Dawning Light akan semakin pedih seiring bertambahnya level. Xavier merupakan salah satu hero tersakit di late game Mobile Legends.

Selain daftar di atas, beberapa hero lain seperti Pharsa, Alice, dan Estes juga bisa dijadikan pilihan alternatif.

Itulah tadi 5 hero Mage OP berdasarkan Patch Note 1.7.82, tertarik menggunakan mereka untuk push rank di Mobile Legends?

Berita Terkait
TERKINI

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB
Tampilkan lebih banyak