Honkai Star Rail: Link Download dan Spesifikasi PC Minimal

Bagaimana spesifikasi minimal untuk bisa bermain game Honkai Star Rail di PC dengan menyenangkan dan nyaman?

Cesar Uji Tawakal
Sabtu, 06 Mei 2023 | 10:41 WIB
Honkai Star Rail. (HoYoverse)

Honkai Star Rail. (HoYoverse)

Hitekno.com - Tak dapat dipungkiri jika game Honkai Star Rail menjadi game yang sangat dinantikan pada tahun 2023 ini.

Akan tetapi sebagai game baru, banyak pengguna yang bertanya-tanya tentang bagaimana cara memainkan game Honkai Star Rail ini.

Buat kamu pemain Genshin Impact, mungkin kamu akan familiar dengan cara download dan spesifikasi minimal untuk game Honkai Star Rail ini.

Baca Juga: Link Download Honkai: Star Rail di Android, iPhone dan PC

Akan tetapi, buat kamu yang masih bingung, Hitekno.com telah merangkum bagaimana cara download game Honkai Star Rail di PC.

Cara pertama download Honkai Rail di PC:

  • Unduh dan buka aplikasi Epic Games Store
  • Temukan Honkai: Star Rail di Store
  • Klik Unduh
Honkai Star Rail. (HoYoverse)
Honkai Star Rail. (HoYoverse)

Cara kedua download Honkai Rail di PC:

Baca Juga: Link Nonton Fall In Love With Scientist, Drama China yang Sedang Trending

Setelah mengunjungi situsnya, kamu tinggal klik tombol unduh di situs web resmi akan menampilkan semua opsi perangkat. Silahkan saja ikuti petunjuk yang diberikan dan game Honkai Star Rail bakal siap untuk dimainkan.

Spesifikasi PC untuk bermain Honkai Star Rail:

Di PC, Honkai: Star Rail berukuran sekitar 13,5 GB. Namun, game ini kemungkinan akan mendapatkan pembaruan di masa mendatang yang akan menambah ukuran file

Baca Juga: Link Nonton Technoroid Overmind, Langsung Satu Kali Klik

Beberapa gamer profesional merekomendasikan pemain memiliki sekitar 15 GB ruang penyimpanan PC yang tersedia untuk menginstal game.

Berikut adalah persyaratan minimum sistem PC Honkai Star Rail dengan nyaman dan anti ngelag:

  • Prosesor Intel Core i7
  • 6GB RAM
  • Nvidia GeForce GTX 650 atau lebih tinggi
  • Windows 7
  • 20 GB ruang penyimpanan

Sementara di situs resmi HoYoverse, persyaratan sistem PC yang disarankan menyarankan prosesor Intel i7, RAM 8GB, GeForce GTX 1060 atau lebih tinggi, dan Windows 10. I

Pertanyaan Umum: Apakah Honkai Star Rail ada di Steam?

Tidak, Honkai Star Rail tidak tersedia di Steam. Game ini hanya tersedia melalui situs web HoYoverse dan toko Epic Games di PC atau melalui Google Play Store atau App Store di ponsel.

Itulah link download dan spesifikasi PC untuk bisa memainkan game Honkai Star Rail dengan nyaman dan tenang.

Kontributor: Damai Lestari
Berita Terkait
TERKINI

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB

ONIC CAMP Vol. 2 akan memberikan pembekalan tentang Ecosystem dan Opportunity yang ada di klub eSports....

games | 10:19 WIB

Dalam versi baru ini, selain latar tempat, alur cerita, dan rekan-rekan baru, Misi Trailblaze utama di Penacony juga aka...

games | 09:48 WIB

Apa saja yang dihadirkan dalam update baru The Elder Scrolls Online: Gold Road ini....

games | 13:23 WIB
Tampilkan lebih banyak