RRQ Clay Jawab Penyebab Ngamuk di Stage Usai Match Lawan Falcon Esports

Diakui oleh Clay, hal ini bermula dari Falcon Esports yang terdengar berisik selama permainan berlangsung.

Amelia Prisilia
Sabtu, 21 Januari 2023 | 16:31 WIB
RRQ Clay di M4 Mobile Legends. (M4 Mobile Legends)

RRQ Clay di M4 Mobile Legends. (M4 Mobile Legends)

Hitekno.com - Penyebab dua player RRQ Hoshi, Clay dan Vyn terlihat ngamuk di stage usai match melawan Falcon Esports di M4 World Championship akhirnya terungkap. Hal ini diceritakan langsung oleh Clay dalam live streaming Xin di YouTube beberapa waktu lalu.

Saat diminta oleh viewers untuk bertanya pada Clay mengenai alasan dirinya dan Vyn sempat ngamuk usai match melawan Falcon Esports, Clay lalu memberikan penjelasannya.

Diakui oleh Clay, hal ini bermula dari Falcon Esports yang terdengar berisik selama permainan berlangsung. Tidak mengungkap dengan pasti mengenai ucapan tim tersebut, Clay mengaku jika hal tersebut cukup mempengaruhinya.

Baca Juga: Cara Setting Parabola untuk Tangkap Sinyal TV Digital

Meskipun begitu, Clay mengaku jika dirinya dan tim Falcon Esports menjalin hubungan pertemanan di luar game. Dirinya lalu menganggap bahwa situasi yang memanas itu hanya terjadi selama game berlangsung.

"Bacot lah masa iya gue sampai kaya gitu, (mereka) nggak bacot. Gue kan nggak pernah kaya gitu, itu buat gue itu udah keterlaluan kalau gue sampai kaya gitu. Itu pertama kali gue bacot sampai segitunya. Itu tim paling bacot. Aslinya gue mah temenan, cuma gitu lah," jelas Clay.

Clay dan Vyn mendadak ngamuk ke Falcon Esports. (youtube/MPL Indonesia)
Clay dan Vyn mendadak ngamuk ke Falcon Esports. (youtube/MPL Indonesia)

Mengenai hal ini, Xin menyebut bahwa rekan satu timnya tersebut memang jarang mengamuk sepanjang game berlangsung. Lebih lanjut, Xin mewajarkan perdebatan selama in game yang kerap kali terjadi pada sesama pro player.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Parabola Mini Murah Bisa Indoor, Bisa Jadi Alternatif STB

"Iya guys, MPL Season 8 kita bacot-bacot, Deden (Clay) cuma 'Alhamdulillah'. Wajar in game gitu," ungkap Xin.

Sebelumnya, usai RRQ Hoshi sukses menumbangkan Falcon Esports ke lower bracket M4 World Championship, pemandangan mengejutkan terjadi. Clay dan Vyn mendadak ngamuk ke arah tim lawan yang baru saja mengalami kekalahan.

Lama menjadi misteri, akhirnya dalam live streaming Xin di YouTube, terungkap alasan Clay dan Vyn terlihat ngamuk usai match melawan Falcon Esports di M4 World Championship lalu.

Baca Juga: 3 Cara Mengatasi Instagram Ngelag di Android ataupun iPhone

Berita Terkait
TERKINI

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB

ONIC CAMP Vol. 2 akan memberikan pembekalan tentang Ecosystem dan Opportunity yang ada di klub eSports....

games | 10:19 WIB
Tampilkan lebih banyak