Akui Nyaman, Dlar Bandingkan Pro Scene Mobile Legends Indonesia dan Filipina

Dlar mengakui bahwa Indonesia memiliki banyak player Mobile Legends yang jago tidak hanya sebagai pro player namun juga publik.

Amelia Prisilia
Kamis, 10 November 2022 | 17:23 WIB
ONIC PH Dlar. (MOONTON Games)

ONIC PH Dlar. (MOONTON Games)

Hitekno.com - Mantan player ONIC PH yang kini berseragam EVOS Legends, Dlar mengungkap perbandingan pro scene Mobile Legends di Indonesia dan Filipina dalam video kolaborasinya dengan Antimage.

Dalam video tersebut, Dlar mengakui perbedaan yang cukup besar antara pro scene Mobile Legends di Indonesia dan di negara asalnya tersebut.

Menurut player bernama lengkap Gerald Trinchera ini, pro scene Mobile Legends di Indonesia lebih populer dan hype jika dibandingkan dengan Filipina. Hal ini tidak lain karena basis fans dari tim-tim di Tanah Air.

Baca Juga: Dibanding TV Analog, Ini Kekurangan TV Digital

"Di sini lebih kompetitif, tenar dan hype dari para fans masing-masing tim. Di Filipina memang hype, tapi Indonesia jauh lebih hype" ungkap Dlar.

Tidak hanya secara fans, Dlar mengakui bahwa Indonesia memiliki banyak player Mobile Legends yang jago tidak hanya sebagai pro player namun juga publik.

Baca Juga: Lihat Penjual Minuman di Denpasar Tahun 1974, Isi Kendi Lawas Ini Jadi Sorotan

"Selain itu juga banyak player jago, baik itu publik atau pro player" lanjutnya.

Sebagai informasi, Dlar merupakan player asal Filipina yang debut di Tanah Air untuk MPL Season 10 lalu. Setelah berpisah dari ONIC PH, Dlar kini berseragam EVOS Legends.

Nasibnya di EVOS Legends cukup menjadi perbincangan usai dirinya secara tiba-tiba diturunkan ke MDL. Hal ini dirasa tidak adil, pasalnya Dlar diketahui adalah player veteran di pro scene Mobile Legends.

Baca Juga: Kenapa Tiap Profesi Butuh Solusi Penyimpanan Data yang Berbeda

Tidak begitu aktif sebagai pro player, Dlar kini lebih dikenal sebagai streamer di YouTube. Beberapa kali, dirinya mendapat donasi puluhan juta rupiah saat melakukan live streaming bersama sejumlah pro player.

Berita Terkait
TERKINI

Jangan lewatkan pra-registrasi Zenless Zone Zero....

games | 14:14 WIB

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB
Tampilkan lebih banyak