Rekomendasi Hero Mobile Legends: Ahli Push Turret Paling Tangguh di Season 24

Khusus untuk kamu, berikut rekomendasi hero Mobile Legends yang paling ahli melakukan push turret.

Amelia Prisilia
Jum'at, 13 Mei 2022 | 17:07 WIB
Hayabusa Mobile Legends. (Moonton)

Hayabusa Mobile Legends. (Moonton)

Hitekno.com - Saat war panas terjadi, sejumlah tim biasanya mulai melakukan strategi split push guna mengalahkan tim lawan. Ahli push turret, berikut rekomendasi hero Mobile Legends yang paling handal untuk melakukan split push di Season 24 ini.

Aksi push turret dilakukan untuk meraih kemenangan dengan bermain objektif. Biasanya, salah satu hero dalam tim akan secara khusus bertugas untuk membantai turret-turret lawan guna meraih poin yang lebih banyak.

Strategi push turret ini bertujuan menghabisi semua turret lawan entah di top lane, bottom lane atau bahkan di mid lane. Setelah turret habis, tim akan lebih mudah untuk melakukan push ke turret utama.

Baca Juga: Spoiler One Piece 1050: Kaido Ungkap Kakek Luffy Lebih Kuat dari Roger

Dengan strategi unik ini, ada beberapa hero yang secara khusus begitu handal melakukan tugas ini. Khusus untuk kamu, berikut rekomendasi hero Mobile Legends yang paling ahli melakukan push turret.

1. Fanny

Hero Fanny. (Mobile Legends)
Hero Fanny. (Mobile Legends)

Karena mobilitas yang tinggi dengan skill-nya, Fanny dikenal sebagai hero ahli push turret yang patut diwaspadai. Dalam waktu singkat, Fanny mampu berpindah dari satu tempat ke tempat yang lain dengan mudah.

Baca Juga: FIGHT Esports: Eliminasi 4 Cabang Esports untuk SEA Games Perlu Lebih Transparan

2. Aldous

Tidak jauh berbeda dengan Fanny, Aldous juga termasuk hero dengan mobilitas tinggi dengan skill ulti yang membuatnya dapat terbang ke mana saja. Usai mendapat stack tinggi, Aldous akan semakin mematikan untuk lawan.

3. Masha

Baca Juga: Lihat Foto Tentara Belanda Saat Renang di Manggarai Tahun 1946, Netizen Soroti Hal Ini

Rekomendasi hero META Season 24 Mobile Legends. Ilustrasi: Masha Mobile Legends. (YouTube/ Mobile Legends Bang Bang)
Rekomendasi hero META Season 24 Mobile Legends. Ilustrasi: Masha Mobile Legends. (YouTube/ Mobile Legends Bang Bang)

Masha menjadi hero berikutnya yang ahli dalam melakukan push turret. Hero ini memiliki skill yang dpat meningkatkan Attack Speed dengan cepat. Dengan kemampuannya ini, Masha mampu menahan gempuran damage dari turret saat melakukan split push.

4. Hayabusa

Hayabusa menjadi salah satu hero yang handal meruntuhkan turret lawan dengan skill 1, skill 2 dan skill 3 miliknya. Tiap skill Hayabusa mampu membunuh minion dengan cepat serta meruntuhkan turret lawan dengan mudah.

Baca Juga: Update Honkai Impact 3 v5.7 [Song of Perdition] Siap Rilis pada 19 Mei 2022

Patut dicoba untuk strategi lain selama bermain game ini, itu tadi rekomendasi hero Mobile Legends yang sangat ahli melakukan push turret. Dari deretan hero di atas, mana yang paling kamu andalkan?

Berita Terkait
TERKINI

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB
Tampilkan lebih banyak