7 Rekomendasi Game Survival PC Ringan Terbaik 2021

Cari game PC yang menatang dengan konsep bertahan hidup? Cobain beberapa game survival PC berikut ini.

Agung Pratnyawan
Kamis, 30 Desember 2021 | 13:51 WIB
Craftopia.(Steam)

Craftopia.(Steam)

Hitekno.com - Rekomendasi game survival PC memang selalu ditunggu-tunggu oleh para gamers. Game survival PC adalah salah satu genre yang banyak diminati di seluruh dunia.

Rekomendasi game PC memberikan pengalaman seru untuk bertahan hidup di tengah misi dan dapat memicu adrenalin para pemain.

Meskipun seru, pemain disarankan memiliki spesifikasi komputer tinggi atau mumpuni. Hal ini agar game bisa berjalan dengan lancar tanpa gangguan.

Baca Juga: 5 Game PC Horror Menyeramkan yang Wajib Dicoba

Rekomendasi game survival PC memang memberikan keseruan tersendiri. Terlebih lagi, jika game tersebut disajikan dengan grafis yang menawan dan alur yang sangat realistis.

Berikut rekomendasi game survival PC yang HiTekno.com rangkum untuk kamu.

1. Craftopia

Baca Juga: 8 Game PC Buatan Indonesia Paling Seru, Wajib Coba

Craftopia. (Steam)
Craftopia. (Steam)

Craftopia merupakan game MMO dengan gaya visual ala anime. Rekomendasi game survival PC ini mengusung elemen gameplay yang lebih menantang.

Game PC ini sendiri berisi segala hal seperti bertanam, menjelajah dungeon, berburu hewan, merapal mantra, membangun hunian dan banyak lagi. Craftopia juga cocok untuk dimainkan bersama banyak teman.

2. Green Hell (2018)

Baca Juga: 5 Rekomendasi Game PC Offline Terbaik, RPG hingga Horror

Green Hell. (Steam)
Green Hell. (Steam)

Rekomendasi game survival PC yang dikembangkan Creepy Jar ini menceritakan seorang pria yang harus menyelamatkan kekasihnya yang diculik suku kanibal.

Di game ini, kamu harus rutin mengecek tubuhmu secara kompleks, mulai dari protein, serangan lintah, racun, dan masih banyak lagi. Meski kompleks, tetapi game ini sangat menarik untuk dimainkan.

3. Ark Survival Evolved

Baca Juga: 8 Rekomendasi Game PC Multiplayer Online, Main Bareng Semakin Seru

ARK Survival Evolved. (Epic Games Store)
ARK Survival Evolved. (Epic Games Store)

Rekomendasi game survival PC ini mengajak pemain akan melihat dinosaurus-dinosaurus itu belum punah. Di awal permainan, tokoh utama berada dalam kondisi hampir telanjang dan selanjutnya kamu harus berusaha agar tokohmu tidak kelaparan dan terlindung dari cuaca ekstrim.

Menariknya, pemain bisa menjinakkan dinosaurus yang tersedia untuk berbagai keperluan.

4. Miscreated

Miscreated.(Steam)
Miscreated.(Steam)

Miscreated merupakan game survival PC bertema kepunahan manusia karena perang besar. Kamu bisa menemukan orang lain sebagai rekan satu tim untuk membantumu bertahan hidup.

Tugas pemain tidak hanya disitu karena harus bertahan hidup dari serangan zombie. Rekomendasi game survival PC ini memiliki gameplay first person shooter ala Far Cry dan memiliki grafis yang keren.

5. Rust

Rust. (Steam)
Rust. (Steam)

Rekomendasi game survival PC ini mengajak kamu untuk bertahan hidup dari serangan musuh. Kondisi cuaca yang ekstrim juga patut diperhatikan karena bisa mempengaruhi kelangsungan hidup si tokoh utama.

Pemain game PC survival offline ini harus memperhatikan supaya si tokoh tidak dehidrasi, kelaparan, bahkan kelelahan yang mengakibatkan kematian. Kamu bisa membangun markas atau tempat persembunyian supaya tetap hidup.

6. Subnautica

Subnautica. (Epic Games Store)
Subnautica. (Epic Games Store)

Rekomendasi game survival PC ini akan membawamu pada petualangan dunia bawah air yang seru dan cukup menegangkan. Dalam game ini kamu akan dibawa ke dunia bawah laut yang menakjubkan di sebuah planet antah berantah.

Sama seperti game survival lainnya, kamu harus bisa bertahan hidup dengan memanfaatkan item yang tersedia. Karena permainya berada di bawah laut, kamu pun harus bisa memanfaatkan kecukupan oksigen.

Selain itu kamu juga harus berhadapan dengan predator buas yang hidup di bawah air demi bertahan hidup di game PC ini.

7. Left 4 Dead 2

Left 4 Dead 2. (Steam)
Left 4 Dead 2. (Steam)

Dalam game PC ini kamu akan menghadapi berbagai jenis zombie yang siap memburumu. Jadi, pastikan kamu memiliki kemampuan untuk bertahan hidup dan bekerja sama sebagai satu tim bersama teman-temanmu untuk mengalahkan zombie.

Itulah 7 rekomendasi game survival PC yang cocok untuk seru-seruan bareng teman.

Berita Terkait
TERKINI

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB

ONIC CAMP Vol. 2 akan memberikan pembekalan tentang Ecosystem dan Opportunity yang ada di klub eSports....

games | 10:19 WIB
Tampilkan lebih banyak