Lawan RRQ Hoshi, Xin Minta Lawan Ban Hero Benedetta

Rupanya hal tersebut terkait hero side miliknya yang banyak sehingga tidak selalu bergantung pada hero semacam Benedetta.

Amelia Prisilia
Jum'at, 27 Agustus 2021 | 18:00 WIB
RRQ Xin. (instagram/teamrrq)

RRQ Xin. (instagram/teamrrq)

Hitekno.com - Tinggalkan role jungler dan menjadi goldlaner, pentolan RRQ Hoshi, Xin memberikan pesan khusus pada lawan untuk melakukan ban hero Benedetta saat berhadapan dengan timnya tersebut.

Tentang hal ini, rupanya Xin memiliki alasan khusus. Rupanya hal tersebut terkait hero side miliknya yang banyak sehingga tidak selalu bergantung pada hero semacam Benedetta.

Tidak main-main, Xin bahkan mengancam lawan jika memutuskan untuk melepaskan hero Benedetta ketika berhadapan dengan RRQ Hoshi di land of dawn.

Baca Juga: #BangkitBersama, GoTo Donasikan 1.000 Konsentrator Oksigen bagi Faskes

Diakui oleh Xin, lawan bisa saja mendapat surprise attack darinya saat nekat melepaskan hero Benedetta untuk digunakan oleh pro player asal Manado ini.

''Hero side gue udah banyak banget. Mending ban aja Benedetta daripada kena surprise attack sama gue'' ungkap Xin menjelaskan.

Hero Benedetta (Moonton)
Hero Benedetta (Moonton)

Harus diakui, Xin menjadi salah satu user hero Benedetta yang mematikan sehingga patut untuk diwaspadai. Permainan Xin di goldlane bersama Benedetta mampu membuat lawan ketakutan menghadapinya.

Baca Juga: Program SIB Microsoft Indonesia Diikuti 1.121 Mahasiswa

Sebagai informasi, pro player asal Manado ini sebelumnya mengemban tugas sebagai seorang jungler. Pada gelaran MPL Season 6 beberapa waktu lalu, Xin harus merelakan role miliknya ini pada Albert.

Melepaskan role jungler, Xin lalu mengemban tugas sebagai goldlaner. Salah satu hero andalan yang digunakannya adalah Benedetta hingga Change.

Cukup sangat mematikan dengan hero andalannya, apakah lawan akan melakukan ban pada Benedetta jika harus berjumpa dengan Xin dan RRQ Hoshi?

Baca Juga: Curiga Tas Dibongkar-bongkar Suami, Istri Temukan Ini yang Dilakukannya

Berita Terkait
TERKINI

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB
Tampilkan lebih banyak