Bersiap, Diablo II Resurrected Beta Rilis Akhir Pekan Ini

Diablo II Resurrected akan hadir untuk berbaga platform.

Agung Pratnyawan
Jum'at, 20 Agustus 2021 | 11:30 WIB
Diablo II Resurrected. (Blizzard)

Diablo II Resurrected. (Blizzard)

Hitekno.com - Game baru Diablo II Resurrected telah membukan early access minggu lalu, dan bersiap untuk memasuki masa Open Beta. Semua pemain yang melakukan pre-order gamenya akan bisa menjajalnya.

Diablo II Resurrected build akan dimulai pada 21 Agustus 2021 mendatang mulai pukul 00:00 WIB.

Bagi para pemain yang pre-order dan yang mendapatkan kunci dari Twitch Drops setelah menonton streamer bisa langsung memainkan pada masa Open Beta.

Baca Juga: Kapan Open Beta Diablo 2 Resurrected Dibuka?

Semua yang menggunakan Windows PC, Xbox Series X|S, Xbox One, PlayStation 4, atau PlayStation 5 dapat mengunduh secara gratis dan memainkan Diablo II Resurrected beta build di akhir minggu ini.

Ini adalah pertama kali nya pemain Diablo bisa bermain Diablo II di konsol dan juga mencoba untuk bermain dengan pemain lain dari antara platform-platform yang berbeda. 

Diablo II Resurrected. (Blizzard)
Diablo II Resurrected. (Blizzard)

Para pemain Diablo II Resurrected bisa  bergabung bersama teman-teman mereka menikmati dua Act pertama sebagai Barbarian, Sorceress, Amazon, Druid, atau Paladin.

Baca Juga: BlizzConline, Blizzard Entertainment Bagikan Kabar Diablo hingga Overwatch

Semua pemain bisa mencobakan build-build karakter favorit mereka sambil menaikan levelnya karena game ini tidak menentukan pembatas level.

Untuk para penggemar franchise Diablo, pasti tidak akan melewatkan untuk menjajal game baru tersebut. Langsung sambut Diablo II Resurrected beta pada 21 Agustus 2021 mendatang.

Baca Juga: Activision Angkat Bicara, Diablo 4 dan Overwatch 2 Tak Dirilis 2021

Berita Terkait
TERKINI

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB

ONIC CAMP Vol. 2 akan memberikan pembekalan tentang Ecosystem dan Opportunity yang ada di klub eSports....

games | 10:19 WIB

Dalam versi baru ini, selain latar tempat, alur cerita, dan rekan-rekan baru, Misi Trailblaze utama di Penacony juga aka...

games | 09:48 WIB

Apa saja yang dihadirkan dalam update baru The Elder Scrolls Online: Gold Road ini....

games | 13:23 WIB

Apa saja yang disiapkan HoYoverse dalam Update Genshin Impact Versi 4.4 ini?...

games | 18:34 WIB

Feiyu Scorp 2 adalah gimbal khusus yang dirancang eksklusif untuk kamera mirrorless....

games | 13:35 WIB

Update Honkai Impact 3 v7.2 akan dirilis di iOS, Android, dan PC pada 18 Januari 2023....

games | 18:34 WIB

Enam belas pemain terbaik akan bertanding di Shanghai untuk memperebutkan gelar juara dan hadiah utama sebesar sekitar 3...

games | 11:26 WIB

Enduring Light yang dihadirkanHoYoverse untuk Tahun Baru diTears of Themis....

games | 11:44 WIB
Tampilkan lebih banyak