Jelang MPL Season 8, Aerowolf Resmi Dibubarkan

Pengumuman mengenai pembubaran Aerowolf ini disampaikan melalui akun Instagram resmi tim eSports tersebut.

Amelia Prisilia
Sabtu, 24 Juli 2021 | 21:15 WIB
Logo Genflix Aerowolf. (Dok MPL Indonesia)

Logo Genflix Aerowolf. (Dok MPL Indonesia)

Hitekno.com - Setelah berbagai rumor yang santer beredar tentang nasib Aerowolf dan divisi-divisi game-nya, akhirnya beberapa waktu lalu, tim eSports tersebut mengumumkan pembubarannya.

Tidak semuanya, pembubaran divisi-divisi di tim eSports ini menyisakan tim Free Fire. Sedangkan tim Mobile Legends dan PUBG Mobile dari Aerowolf telah resmi dibubarkan.

Pengumuman mengenai pembubaran Aerowolf ini disampaikan melalui akun Instagram resmi tim eSports tersebut pada Jumat (23/7/2021) lalu.

Baca Juga: Deretan Musik Video Game Ini Tampil di Pembukaan Olimpiade Tokyo

Dalam pengumumannya resminya, Aerowolf menyampaikan ucapan terima kasih dan perpisahan dengan jajaran divisi game yang ada yaitu Mobile Legends dan PUBG Mobile.

''Kami dari Aerowolf Pro Team ingin mengumumkan berhenti secara operasional untuk divisi Mobile Legends, PUBG Mobile dan talent'' tulis ucapan perpisahan tersebut.

Lebih lanjut, Aerowolf menyampaikan banyak terima kasih untuk game publisher yang telah begitu kooperatif dalam segala hal terutama dalam pro scene gaming di Tanah Air.

Baca Juga: Bikin Gamer Kesengsem, Ini Kriteria Cowok Idaman ONIC Kayes

Aerowolf bersama jajaran timnya tampil begitu ciamik sepanjang pro scene game saat ini. Tim Mobile Legends dan PUBG Mobile Aerowolf telah memulai kiprahnya sejak tahun 2019 lalu.

Soal prestasi, tim Aerowolf telah meraih sejumlah prestasi memukau di dunia pro scene. Sayangya, prestasi gemilang ini justru harus dipupus karena tim eSports tersebut mutuskan untuk bubar.

Sebelum akhirnya bubar, tim Aerwolf tersandung sejumlah rumor tidak sedap terkait masalah manajemen. Perlu menunggu hingga beberapa bulan hingga akhirnya tim ini memberikan konvirmasi resmi terkait nasib tim ini.

Baca Juga: Terpopuler: 7 Mini Game di Google Doodle dan Botol Minum Punya Bentuk Unik

Berita Terkait
TERKINI

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB
Tampilkan lebih banyak