Jadi Tim eSports Legendaris, Daylen Reza Umumkan Pembubaran Saints Indo

Daylen Reza melalui akun Instagram pribadinya @daylenreza menyampaikan perpisahannya dengan tim bentukannya tersebut.

Amelia Prisilia
Selasa, 06 Juli 2021 | 13:30 WIB
Saints Indo. (youtube/Mobile Legends: Bang Bang)

Saints Indo. (youtube/Mobile Legends: Bang Bang)

Hitekno.com - Tim eSports legendaris di Indonesia, Saints Indo mengumumkan kabar mengejutkan pada Senin (5/7/2021) lalu. Tim eSports bentukan Daylen Reza ini akhirnya resmi bubar setelah 5 tahun berdiri.

Dalam caption unggahan Instagram @saints_indo, tim eSports ini akhirnya dibubarkan. Selanjutnya, berbagai informasi di akun Instagram ini dipastikan akan diteruskan oleh tim baru.

''Terima kasih untuk 5 tahunnya, dengan ini tidak akan ada lagi Saints Indo dan selanjutnya akan diteruskan oleh tim baru. Maaf belum bisa mewujudkan impian atau keinginan kalian untuk Saints Indo bangkit lagi'' tulis caption @saints_indo.

Baca Juga: 5 Game Online PC Gratis di Steam, Terbaik Juli 2021

Mengumumkan mengenai pembubaran Saints Indo, Daylen Reza melalui akun Instagram pribadinya @daylenreza menyampaikan perpisahannya dengan tim bentukannya tersebut.

''Terima kasih untuk kenangannya. Saya sangat lelah sekarang. Selamat tinggal @saints_indo'' tulis @daylenreza.

Saints Indo dapat disebut sebagai tim eSports legendaris di Indonesia yang menjadi perwakilan pertama di Indonesia pada ajang Mobile Legends tingkat Internasional yaitu MSC 2017.

Baca Juga: Epic Games Bantah di Fortnite Ada Adegan Hancurkan Ka'bah

Tim eSports ini dikenal pernah menjadi rumah untuk sejumlah pro player Mobile Legends kenamaan saat ini seperti Jess No Limit, Oura hingga Clay dan Fredo yang kini berada di Genflix Aerowolf.

Sebelum akhirnya bubar, sejumlah rumor menyebutkan bahwa Saints Indo hampir diakuisisi oleh RRQ. Sayangnya, diskusi ini justru tidak berakhir baik.

Setelah berkali-kali mencoba bertahan di tengah persaingan tim eSports di Indonesia saat ini, Saints Indo akhirnya resmi bubar dan meninggalkan pro scene.

Baca Juga: Mirip Pokemon Go, The Witcher: Monster Slayer Siap Jadi Game Mobile Baru

Berita Terkait
TERKINI

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB

ONIC CAMP Vol. 2 akan memberikan pembekalan tentang Ecosystem dan Opportunity yang ada di klub eSports....

games | 10:19 WIB
Tampilkan lebih banyak