Legends, 6 Pro Player Ini Sudah Berkarir Sejak MPL Indonesia Season 1

Setelah 6 season yang berlalu, 6 pro player paling konsisten berkarir sejak MPL Indonesia Season 1 ini belum menyampaikan keinginannya untuk pensiun.

Agung Pratnyawan | Amelia Prisilia
Kamis, 03 Desember 2020 | 11:30 WIB
6 pro player yang sudah berkarir sejak MPL Indonesia Season 1. (instagram/mpl.id.official)

6 pro player yang sudah berkarir sejak MPL Indonesia Season 1. (instagram/mpl.id.official)

Hitekno.com - Dikenal sebagai event berkala di Mobile Legends, laga MPL Indonesia Season 1 telah dimulai sejak beberapa tahun yang lalu. Bersama dengan event ini, ada setidaknya 6 pro player yang dikenal konsisten berkarir dan berkarya hingga MPL Indonesia Season 6.

Berlangsung selama 6 season penuh, selain mendatangkan deretan bintang-bintang baru di dunia pro scene Mobile Legends, laga MPL Indonesia ini juga menjadi ajang konsistennya pro player lawas yang masih tekun di dunia gaming ini.

Setelah 6 season yang berlalu, 6 pro player yang dikenal paling konsisten berkarir sejak MPL Indonesia Season 1 ini belum menyampaikan keinginannya untuk pensiun. Sebagai pengingat, berikut 6 di antaranya.

Baca Juga: Genshin Impact Jadi Game Terbaik 2020 versi Google Play Store Indonesia

1. EVOS Rekt

EVOS Rekt. (instagram/evos.rekt)
EVOS Rekt. (instagram/evos.rekt)

Sejak MPL Indonesia Season 1 lalu, Rekt diketahui telah telah terjun ke dunia pro scene bahkan hingga MPL Indonesia Season 6 lalu bersama EVOS.

Bersama timnya ini, Rekt bahkan membawa pulang sejumlah gelar bergengsi.

Baca Juga: Ini Tiga Game Paling Hype pada 2020, Siapa yang Terpopuler?

2. RRQ Lemon

RRQ Lemon. (instagram/ikhsan_lemon)
RRQ Lemon. (instagram/ikhsan_lemon)

Berbicara mengenai pro player Mobile Legends paling konsisten, sosok RRQ Lemon akan langsung teringat.

Bersama Tuturu yang pensiun di MPL Indonesia Season 6, Lemon masih begitu konsisten dengan gameplay bagus hingga saat ini bersama RRQ.

Baca Juga: Penggemar Anime Yuru Camp Bersiap, Kini Versi Game-nya Sedang Dikembangkan!

3. EVOS LJ

Joshua Darmansyah a.k.a LJ resmi keluar dari RRQ. (YouTube/ Team RRQ)
Joshua Darmansyah a.k.a LJ resmi keluar dari RRQ. (YouTube/ Team RRQ)

Sempat berpindah tim beberapa kali, LJ yang kini berkarir bersama EVOS telah terjun ke dunia pro scene sejak MPL Indonesia Season 1 lalu.

Bersama NXL, LJ ikut memenangkan MPL Indonesia Season 1 sebelum kemudian bergabung bersama RRQ.

Baca Juga: Sebelum Gamenya, Film Dewasa Parodi Cyberpunk 2077 Rilis Duluan

4. Genflix Aerowolf Watt

Aerowolf Watt. (instagram/watt0707)
Aerowolf Watt. (instagram/watt0707)

Sempat dikabarkan pensiun usai MPL Indonesia Season 6 lalu, Genflix Aerowolf Watt dikenal sebagai veteran di dunia Mobile Legends.

Sama seperti RRQ Lemon, performa Watt dapat dikatakan sangat konsisten seiring berjalannya waktu.

5. Geek Fam Wongcoco

Geek Fam Wongcoco. (instagram/diannlay)
Geek Fam Wongcoco. (instagram/diannlay)

Punya penampilan konsisten, tidak heran jika sejak MPL Indonesia Season 1, Wongcoco terus berkarir di dunia pro scene.

Hingga kini, Wongcoco masih memperkuat Geek Fam bersama rekan-rekan timnya yang lain.

6. Geek Fam Joker

Geek Fam Joker. (instagram/geekfamid)
Geek Fam Joker. (instagram/geekfamid)

Bersama dengan Wongcoco, Joker juga masih sangat aktif terjun di dunia pro scene sejak MPL Indonesia Season 1 bersama Geek Fam.

Walaupun banyak perubahan yang dialami, Geek Fam masih begitu kuat saat didukung oleh Wongcoco dan Joker.

Adanya perubahan meta hingga kehadiran player-player muda yang berprestasi rupanya tidak terlalu mengganggu 6 pro player yang sudah berkari sejak MPL Indonesia Season 1 lalu.

Berita Terkait
TERKINI

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB
Tampilkan lebih banyak