Gagal Bawa Kemenangan untuk EVOS Legends, LJ Disebut Salah Pilih Tim

LJ menerima berbagai komentar dari netizen yang justru menyebutnya salah pilih tim usai resmi meninggalkan RRQ ke EVOS Legends.

Agung Pratnyawan | Amelia Prisilia
Selasa, 01 Desember 2020 | 15:00 WIB
EVOS Legends. (instagram/evosesports)

EVOS Legends. (instagram/evosesports)

Hitekno.com - Laga perdana LJ bersama EVOS Legends di gelaran MPL Invitational menjadi perbincangan belum lama ini. Gagal bawa kemenangan untu EVOS Legends yang kalah atas Alter Ego, LJ disebut-sebut salah pilih tim.

Dalam laga pertemuan EVOS Legends dan Alter Ego di MPL Invitational, LJ dan kawan-kawan harus menelan kekalahan 2-0 atas Alter Ego yang bermain kuat di Week 1 gelaran tersebut.

"Makasih semua dukungannya, maaf belum bisa melakukan yang terbaik" tulis LJ dalam unggahan EVOS Legends.

Baca Juga: Telkomsel Ajak Komunitas Gaming Harumkan Indonesia di SuperGamerFest

Setelah tuai kekalahan dalam gelaran MPL Invitational tersebut, LJ menerima berbagai komentar dari netizen yang justru menyebutnya salah pilih tim usai resmi meninggalkan RRQ ke EVOS Legends.

"Pak AP tertawa melihat ini wkwkwk" balas netizen dengan akun @ulumagung.

LJ EVOS Legends. (youtube/EVOS)
LJ EVOS Legends. (youtube/EVOS)

"Salah tim" komentar pemilik akun @agil_putra99.

Baca Juga: Terpopuler: Game Termahal di Dunia dan Ojol Dibonceng Host Uang Kaget

Selain beberapa netizen yang menyebutnya salah tim, beberapa netizen lainnya juga terus memberi semangat pada pro player Mobile Legends ini bersama EVOS Legends.

"Tetap semangat bang, jangan putus asa, EVOS roar" ungkap akun @dpp_77.

RRQ meraih juara MPLI. (YouTube/ Mobile Legends Bang Bang)
RRQ meraih juara MPLI. (YouTube/ Mobile Legends Bang Bang)

Mengenai kekalahan EVOS Legends di tangan Alter Ego dalam turnamen Esports Mobile Legends ternama, LJ menyampaikan pendapatnya.

Baca Juga: Selama PSBB, Transaksi Voucher Game Online Melonjak 10 Kali Lipat

Menurutnya, kekalahan ini bisa saja terjadi akibat jam tanding yang masih belum banyak.

"Belum banyak jam tanding, lawannya langsung ketemu Alter Ego sih, harusnya kita lawan yang cere-cere dulu nggak sih biar kelihatan," ujar LJ.

Menelan kekalahan di Week 1 MPL Invitational ini, EVOS Legends bersama LJ harus keluar dari gelaran tersebut. Padahal, pertemuan RRQ dan EVOS Legends sudah begitu dinanti-nantikan oleh penggemar.

Baca Juga: 4 Berita Terkini:Harga PS5 Melambung, Teaser Game James Bond

Berita Terkait
TERKINI

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB
Tampilkan lebih banyak