Daftar Pemenang The Game Awards 2019, Sekiro Rebut Game Of The Year

Sekiro Shadows Die Twice memang layak jadi Game Of The Year 2019!

Agung Pratnyawan
Sabtu, 14 Desember 2019 | 09:30 WIB
Sekiro Shadows Die Twice menangkan The Game Awards 2019. (FormSoftware)

Sekiro Shadows Die Twice menangkan The Game Awards 2019. (FormSoftware)

Hitekno.com - The Game Awards 2019, ajang penghargaan paling bergengsi di industri video game akhirnya digelar. Dengan menobatkan sederet pemenang.

Dalam gelaran The Game Awards 2019 kali ini, memang agak memicu kontroversi. Terutama Death Stranding yang masuk dalam banyak nominasi.

Terutama pada nominasi Game of The Year 2019 bersaing melawan Control, Resident Evil 2 Remake, dan Sekiro Shadows Die Twice.

Baca Juga: Nominasi The Game Awards 2019, Death Stranding dan Control Mendominasi

Namun pada akhirnya, Sekiro Shadows Die Twice yang memenangkan kategori paing bergengsi, Game of The Year 2019.

Game Sekiro Shadows Die Twice memang layak menang. FormSoftware berhasil menggarap game ini dengan apik, dari desain level dan mekanik yang mengagumkan.

Game ini juga memenangkan kategori Best Action/Adventure Game. Sedangkan Best Action dipetang Devil May Cry 5, dan Death Stranding meraih Best Game Direction.

Baca Juga: Golden Joystick Awards 2019, Resident Evil 2 Remake Raih Game of the Year

Game yang banyak dijagokan, Control berhasil merebut kategori Art Director. Sedangkan Resident Evil 2 Remake harus pulang dengan tangan kosong.

Sekiro Shadows Die Twice. (FormSoftware)
Sekiro Shadows Die Twice. (FormSoftware)

Lebih jelasnya, berikut ini daftar pemenang The Game Awards 2019.

  • Game of the Year: Sekiro Shadows Die Twice
  • Best Action Game: Devil May Cry 5
  • Best Action / Adventure Game: Sekiro – Shadows Die Twice
  • Best RPG: Disco Elysium
  • Best Game Direction: Death Stranding
  • Best Narrative: Disco Elysium
  • Best Ongoing Game: Fortnite
  • Best Art Direction: Control
  • Best Score / Music: Death Stranding
  • Best Audio Design: Call of Duty – Modern Warfare
  • Best Indie Game: Disco Elysium
  • Fresh Indie Game: Disco Elysium
  • Best Performance: Mads Mikkelsen as Cliff – Death Stranding
  • Games for Impact: GRIS
  • Best Mobile Game: Call of Duty Mobile
  • Best VR/AR Game: Beat Saber
  • Best Fighting Game: Super Smash Bros. Ultimate
  • Best Family Game: Luigi’s Mansion 3
  • Best Strategy Game: Fire Emblem – Three Houses
  • Best Sports / Racing Game: Crash Team Racing – Nitro Fueled
  • Best Multiplayer Game: Apex Legends
  • Best Community Support: Destiny 2
  • eSports Game of the Year: League of Legends
  • Best eSports Player: Kyle ‘Bugha’ Giersdorf
  • Best eSports Team: G2 Esports
  • Best eSports Coach: Danny ‘Zonic’ Sorensen
  • Best eSports Event: League of Legends World Championship 2019
  • Best eSports Host: Eefje “Sjokz” Depoortere
  • Best eSports Moment: C9 Comeback Win in Triple OT vs FAZE
  • Content Creator of the Year: Shroud

 

Baca Juga: Penuh Kejutan, Ini Daftar Pemenang Gamescom 2019 Awards

Sekiro Shadows Die Twice. (FormSoftware)
Sekiro Shadows Die Twice. (FormSoftware)

Itulah tadi daftar pemenang The Game Awards 2019 dan Sekiro Shadows Die Twice sebagai The Game of The Year 2019.

Berita Terkait
TERKINI

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB
Tampilkan lebih banyak