Dalam Seminggu, Pokemon Sword dan Shield Terjual 6 Juta Copy

Game Pokemon Sword and Shield pecahkan rekor penjualan game tercepat.

Agung Pratnyawan
Minggu, 24 November 2019 | 19:00 WIB
Pokemon Sword and Shield. (Nintendo)

Pokemon Sword and Shield. (Nintendo)

Hitekno.com - Game Pokemon dari Nintendo selalu laris manis, begitu juga dengan Pokemon Sword dan Shield. Bahkan game baru ini langsung dapatkan jutaan copy penjualan dalam waktu singkat.

Total penjualan game Pokemon sendiri telah mencapai 241 juta copy di seluruh dunia sejak Red and Green pada 1996.

Game paling barunya, Pokemon Sword dan Shield juga mendapatkan kesuksesan. Game baru ini dirilis di Nintendo Switch pada 15 November 2019.

Baca Juga: Terungkap, Mereka di Game Jadikan Pokemon Sebagai Makanan

Dikutip dari CNet, penjualan Pokemon Sword dan Shield bisa tembus 6 juta copy hanya dalam satu minggu saja. Penjualan yang fantastis untuk game baru.

Angka ini menjadikan Pokemon Sword dan Shield sebagai game dengan penjualan tercepat di Nintendo Switch yang pernah dirilis di pasaran.

Game baru ini juga memecahkan rekor di beberapa negara, dari Inggris, Kanada, dan pastinya Jepang negara asal Nintendo.

Baca Juga: Kompetisi Pertama Pokemon Sword and Shield Diumumkan, Ini Rinciannya

Pokemon Sword dan Shield sendiri sebagai game generasi ke delapan dari Pokemon sejak Red and Green pada 1996 di Gameboy.

Game Pokemon Sword and Shield. (Pokemon)
Game Pokemon Sword and Shield. (Pokemon)

Meski memecahkan rekor penjualan game tercepat, Pokemon Sword dan Shield masih belum mengalahkan jumlah penjualan game Pokemon lainnya.

Penjualan game Pokemon Sun and Moon ini diketahui total tembus lebih dari 16,17 juta copy. Hal ini dikarenakan pengguna Nintendo 3DS yang sangat banyak.

Baca Juga: Jadwal Rilis Game Baru November 2019, Tak Hanya Death Standing dan Pokemon

Ditambah lagi game Pokemon tersebut mengalami masa penjualan yang cukup lama. Sedangkan game baru ini belum ada sebulan diluncurkan.

Sehingga tidak menutup kemungkinan jika penjualan Pokemon Sword dan Shield dapat menyaingi game pokemon lainnya.

Baca Juga: Asyik Bermain Pokemon Go, Cewek Cantik Ini Tewas Terkena Tembak

Berita Terkait
TERKINI

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB
Tampilkan lebih banyak