Ludahi Logo EA, Pemain FIFA Profesional Ini Kena Ban Permanen

Kejadian tidak pantas ini dilakukan Kurt saat sedang bertanding dengan salah satu atlet FIFA lainnya yang bernama Nheisen.

Dinar Surya Oktarini | Amelia Prisilia
Kamis, 14 November 2019 | 08:30 WIB
Logo EA. (EA)

Logo EA. (EA)

Hitekno.com - Perilaku seorang pemain FIFA profesional belum lama ini mendapat sorotan dari netizen dan gamer usai ketahuan meludahi logo EA saat melakukan live streaming. Alhasil, karena tingkah lakunya pemain FIFA tersebut kena ban permanen.

Adalah Kurt 'Kurt0411' Fenech, pemain FIFA profesional asal Malta. Emosi berlebihan, gamer satu ini melakukan perlakuan tidak pantas dengan meudahi logo EA.

Langsung saja, perilakunya ini mendapat kecaman dari komunitas FIFA yang geram dengan aksi Kurt. Banyak ujaran kebencian disampaikan pada Kurt usai tindakannya menjadi viral dan diketahui orang banyak.

Baca Juga: Death Stranding Banjir Review Negatif dari AS, Ini Jawaban Hideo Kojima

Perilaku ini semakin terasa parah karena dilakukan saat dirinya membuat live streaming yang ditonton oleh banyak orang.

Kejadian tidak pantas ini dilakukan Kurt saat sedang bertanding dengan salah satu atlet FIFA lainnya yang bernama Nheisen.

Pemain FIFA kena ban permanen. (twitter/JarbaFifa)
Pemain FIFA kena ban permanen. (twitter/JarbaFifa)

Saat berhasil mencetak gol yang menyeimbangkan total skor menjadi 2-2, Kurt begitu bahagia dan mencoba melakukan selebrasi. Sayangnya, selebrasi yang dilakukan justru terlalu berlebihan.

Baca Juga: Lagi, Penonton Tercyduk Mesum di Turnamen UniPin SEACA 2019

Tidak melakukan selebrasi biasa, pemain FIFA profesional ini mengeluarkan kata kasar hingga meludahi logo EA di tengah live streaming game yang tengah ia mainkan.

Menanggapi hal ini, EA tidak tinggal diam. Developer game FIFA ini bahkan memberikan hukuman kepada Kurt dengan ban permanen yang membuatnya tidak bisa lagi berkarir dan memainkan game yang melambungkan namanya ini.

Pemain FIFA kena ban permanen. (twitter/JarbaFifa)
Pemain FIFA kena ban permanen. (twitter/JarbaFifa)

Kurt dikenal sebagai salah satu gamer yang beberapa kali sering melakukan perilaku tidak menyenangkan.

Baca Juga: 4 Game eSports yang Layak Dilombakan di SEA Games 2019

Sebelumnya, dirinya pernah walkout dari turnamen FIFA eClub World Cup tahun 2018 lalu. Alasannya keluar karena merasa marah akibat controller yang kurang responsif.

Cukup mengancam, apa yang dialami pemain FIFA profesional hingga kena ban permanen dari EA ini sudah seharusnya menjadi pelajaran untuk para gamer lain ke depannya.

Baca Juga: Sony Patenkan Konsol Desain Produk Unik, Mirip Memory Card PlayStation

Berita Terkait
TERKINI

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB
Tampilkan lebih banyak