Lebih Smooth, Ini Cara Main Mobile Legends via GameLoop di PC

Lebih mulus daripada emulator lain, main Mobile Legends di GameLoop makin mengasyikkan!

Agung Pratnyawan | Rezza Dwi Rachmanta
Jum'at, 11 Oktober 2019 | 10:15 WIB
Game Mobile Legends saat dimainkan di GameLoop. (HiTekno)

Game Mobile Legends saat dimainkan di GameLoop. (HiTekno)

Hitekno.com - Meski sudah dirilis sejak 3 tahun yang lalu, Mobile Legends masih punya basis penggemar yang sangat banyak di Indonesia. Buktinya, game ini masih menduduki 5 besar pada deretan game Top Free di Android.

Sejak diluncurkan pada tahun 2016, Mobile Legends sudah diunduh lebih dari 100 juta kali dan memiliki pemain yang cukup setia.

Dalam beberapa bulan terakhir, Mobile Legends masih berada pada 10 besar Top Free di Play Store.

Baca Juga: Poster Demo Mahasiswa Ini Sindir Gamer yang Asyik Push Rank Mobile Legends

Jika kamu bosan memainkan Mobile Legends di smartphone, kamu bisa mencoba sensasi bermain di PC.

Menggunakan emulator besutan Tencent, GameLoop, game Mobile Legends bisa cukup smooth dimainkan di platform tersebut.

Ilustrasi halaman muka Gameloop untuk mengunduh installer pertama kali. (HiTekno)
Ilustrasi halaman muka Gameloop untuk mengunduh installer pertama kali. (HiTekno)

Dibandingkan emulator lainnya, GameLoop cukup smooth dalam memainkan berbagai game mobile di Android.

Baca Juga: Nama Hero Mobile Legends Diplesetkan Jadi Jajanan Warung, Memenya Kocak!

Berikut cara memainkan Mobile Legends via GameLoop di PC:

1. Sebagai langkah awal, kamu bisa dowload Installer Game Loop melalui link https://gameloop.fun/

2. Selanjutnya, kamu bisa log-in menggunakan akun Google atau Facebook milikmu.

Baca Juga: Tercyduk Mesra-mesraan di Turnamen Mobile Legends, Pasangan Ini Viral

Game Mobile Legends ada di sudut kanan bawah. (HiTekno)
Game Mobile Legends ada di sudut kanan bawah. (HiTekno)

3. Masuk ke menu Game Center, pilih kategori MOBA dan cari game Mobile Legends.

4. Kamu bisa langsung klik game Mobile Legends, dan cari tombol Install berwarna biru di pojok kanan bawah.

5. Jika Gameloop sudah terinstall sebelumnya, kamu juga bisa langsung mengunduh game Mobile Legends melalui link ini.

Baca Juga: Dikaitkan dengan ONIC, Pelatih Timnas Mobile Legends Ini Tuai Kontroversi

Ilustrasi Mobile Legends pada Game Center Gameloop. (HiTekno)
Ilustrasi Mobile Legends pada Game Center Gameloop. (HiTekno)

6. Apabila sudah terinstall, maka Mobile Legends bisa ditemukan di menu My Game.

7. Klik tombol Play yang berwarna biru untuk mulai memainkannya.

8. Kamu harus menyesuaikan tombol di keyboard dan menghafalkannya agar tak kesulitan saat bermain game.

Tampilan game Mobile Legends saat pertama kali dimainkan di Game Loop. (HiTekno)
Tampilan game Mobile Legends saat pertama kali dimainkan di Game Loop. (HiTekno)

9. Apabila berhasil masuk, kamu bisa mengaitkan akun Facebook atau Moonton milikmu agar tersinkronisasi dengan akunmu yang lama.

Itulah tadi cara main Mobile Legends via GameLoop di PC, tertarik mencobanya?

Berita Terkait
TERKINI

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB

Banyak hadiah menarik dan alur cerita seru yang sayang untuk dilewatkan dari event terbatas Tears of Themis ini....

games | 13:31 WIB

Selama periode 31 Januari 14 Februari, pengguna pertama dapat berlangganan PC Game Pass hanya dengan Rp. 14,999! Penawa...

games | 09:49 WIB

ONIC CAMP Vol. 2 akan memberikan pembekalan tentang Ecosystem dan Opportunity yang ada di klub eSports....

games | 10:19 WIB

Dalam versi baru ini, selain latar tempat, alur cerita, dan rekan-rekan baru, Misi Trailblaze utama di Penacony juga aka...

games | 09:48 WIB

Apa saja yang dihadirkan dalam update baru The Elder Scrolls Online: Gold Road ini....

games | 13:23 WIB
Tampilkan lebih banyak