Total Hadiah The International 2018 Pecahkan Rekor Sebelumnya

MOBA analog udah ada yang sebesar ini belum?

Agung Pratnyawan
Senin, 20 Agustus 2018 | 15:30 WIB
The International 2018. (TheNerdMag).

The International 2018. (TheNerdMag).

Hitekno.com - Kompetisi Dota 2 paling bergengsi, The International 2018 akhirnya mengumumkan total hadiah yang diperebutkan melampaui rekor tahun sebelumnya.

Di The International 2017, total hadiah yang diperebutkan adalah 24.787.916 dolar AS atau sebesar Rp 361 miliar.

Sedangkan di The International 2018 total hadiah yang terkumpul telah mencapai 24.790.326 dolar AS atau sebesar lebih dari Rp 361 miliar.

Baca Juga: Waspada, Marak Penipuan Item Dota 2

Angka ini masih bisa bertambah lagi dengan penjualan Battle Pass yang masih dibuka.

Seperti diketahui, hadiah dari kompetisi Dota 2 ini berasal dari penjualan Battle Pass tersebut.

Baca Juga: Tencent Bangun Kota eSports di Cina

Angka ini terus meningkat dari tahun ke tahun. Dan menjadikan The International sebagai salah turnamen eSports dengan total hadiah terbesar.

Dari total hadiah tersebut, pemenang akan membawa pulang sebesar 44 persennya. Kira-kira sebesar 10 juta dolar AS atau Rp 160 miliar.

Sebelumnya, banyak yang mengkhawatirkan kalau total hadia di The International 2018 akan turun. Hal ini tidak terlepas dari popularitas Dota 2 yang tersaingi game lain.

Baca Juga: Didukung Elon Musk, AI Ikut Kompetisi DOTA 2 The International

Seperti di ketahui, saat ini popularitas game-game eSports sedang berada di game mobile seperti Age of Valor (AoV) dan Mobile Legends.

Namun Valve mampu membuktikan anggapan itu. The International 2018 tetap diminati banyak pemain Dota 2.

Kita tunggu saja siapa yang akan membawa pulang hadiah The International 2018 ini.

Baca Juga: Deretan Atlet eSports Indonesia yang Cantik dan Berprestasi

Berita Terkait
TERKINI

Siap-siap, apa saja yang disiapkan dalam event waktu terbatas di Tears of Themis....

games | 16:23 WIB

Melalui update Genshin Impact ini, pemain dapat menantikan Arlecchino, Fatui Harbinger ke-4, sebagai anggota party yang ...

games | 13:07 WIB

Acara Khusus Fan Art Genshin Impact HoYoFair2024 akan disiarkan secara langsung pada 13 April 2024....

games | 10:21 WIB

Astra Carnival: The Prince Cup 2024 digelar dengan sistem kompetisi yang telah diperbarui....

games | 11:44 WIB

HoYoverse akan menghadirkan event menarik dan keseruan lainnya di Tears of Themis....

games | 09:50 WIB

Kota mana saja gelaran Genshin Impact ini berlangsung....

games | 10:16 WIB

Setelah rilis di Xbox Series X/S dan PC, kini Hi-Fi RUSH dihadirkan ke PS5....

games | 14:10 WIB

Tak hanya update, HoYoverse juga perayakan anniversary pertama Honkai Star Rail....

games | 10:29 WIB

Jangan lewatkan tes amplifikasi Zenless Zone Zero....

games | 12:37 WIB

Film dokumenter "Suara Alam" merupakan Genshin Impact dan Discovery Channel bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan ...

games | 15:51 WIB

Garena CODM Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain yang bisa didapatkan melalui event spesial Ramadan Ral...

games | 15:16 WIB

Chiori, karakter baru yang dikenalakan HoYoverse untuk Genshin Impact....

games | 16:35 WIB

Serangkaian event waktu terbatas dan bonus dalam game akan hadir untuk menyambut perilisan Honkai Impact 3 Bagian 2....

games | 08:31 WIB

Seperti apa game PC ini? Nightingale adalah game survival-crafting PVE....

games | 18:13 WIB

Early access game Nightingale ini akan segera hadir di PC melalui Steam dan Epic Game Store....

games | 21:19 WIB

Brasil akan menjadi tuan rumah kompetisi Free Fire tertinggi dunia untuk kedua kalinya....

games | 15:54 WIB

Undawn akan mendapatkan petualangan baru dengan hadirnya map Dragon Gate Street....

games | 20:51 WIB

Zenless Zone Zero adalah ARPG fantasi urban terbaru dari HoYoverse....

games | 13:38 WIB
Tampilkan lebih banyak