Soroti Sosok Ini Sedang Makan di Warung Pinggir Jalan, Netizen: ATM Lagi Nongkrong

Foto Hotman Paris saat sedang makan di warung pinggir jalan ini lalu mendapat berbagai komentar usai viral di Twitter.

Amelia Prisilia

Posted: Selasa, 10 Januari 2023 | 15:15 WIB
Hotman Paris sedang makan di warung pinggir jalan. (twitter/kegblgnunfaedh)

Hotman Paris sedang makan di warung pinggir jalan. (twitter/kegblgnunfaedh)

Hitekno.com - Mata jeli netizen dibuat salah fokus melihat sosok tidak biasa yang sedang asyik makan di warung pinggir jalan. Melihat penampilannya, sosok yang adalah Hotman Paris ini langsung mencuri perhatian.

Foto Hotman Paris yang sedang makan di warung pinggir jalan ini diunggah oleh akun @kegblgnunfaedh dan menjadi viral di Twitter pada Minggu (8/1/2023) lalu.

"Manusia panas, hot man" tulis caption unggahan.

Terlihat dari cuitan ini, seorang netizen memotret sebuah warung pinggir jalan yang sedang ramai dengan pengunjung. Dari sejumlah pengunjung di lokasi ini, netizen langsung menyoroti sosok Hotman Paris yang sedang menanti makanannya datang.

Sosok pengacara kondang ini langsung mencuri perhatian karena penampilannya. Serba bling-bling, Hotman Paris nampak mengenakan setelan jas lengkap dengan cincin-cincin emas khas dirinya.

Hotman Paris sedang makan di warung pinggir jalan. (twitter/kegblgnunfaedh)
Hotman Paris sedang makan di warung pinggir jalan. (twitter/kegblgnunfaedh)

Langsung menjadi perbincangan, foto Hotman Paris saat sedang makan di warung pinggir jalan ini lalu mendapat berbagai komentar usai viral di Twitter beberapa waktu yang lalu.

"ATM lagi nongkrong ini" balas netizen.

"Hebat, sekelas Hotman Paris aja makannya di pinggir jalan, bukan di tengah jalan" komentar akun lainnya.

"Kirain foto beliau itu editan, sangking terasa perbedaan bajunya" ungkap netizen.

"Mudah-mudahan cincinnya nyangkut di wadah kobokan biar bisa umroh si penjual" tulis salah satu pengguna.

Baca Juga: ECHO Yawi Blak-blakan Sebut ONIC Lebih Kuat dari RRQ Hoshi di M4 World Championship

Usai menjadi viral di Twitter, cuitan mengenai Hotman Paris yang sedang makan di warung pinggir jalan ini lalu telah mendapat ribuan retweets dan balasan dari netizen

×
Zoomed
Berita Terkait Berita Terkini

Rencana pemerintah menerapkan registrasi kartu SIM menggunakan teknologi biometrik pengenalan wajah (face recognition) m...

internet | 20:00 WIB

Pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) berencana menerapkan registrasi kartu SIM menggunakan te...

internet | 18:06 WIB

Rencana Pemerintah menerapkan teknologi pengenalan wajah (face recognition/FR) untuk registrasi kartu SIM mulai 2026 men...

internet | 17:49 WIB

Netflix mengumumkan kerja sama terbaru dan pertama kalinya dengan Dee Lestari....

internet | 11:35 WIB

Baik menggunakan aplikasi pengolah kata seperti Microsoft Word atau Google Docs, maupun langsung melalui browser tanpa m...

internet | 23:19 WIB