Gadis Mirip Jennie BLACKPINK Bikin Geger, Netizen: Pas Masih Jajan Cilor

Gadis ini dan Jennie BLACKPINK lalu semakin mirip karena sama-sama memiliki rambut hitam panjang.

Amelia Prisilia

Posted: Jum'at, 26 November 2021 | 15:09 WIB
Gadis mirip Jennie BLACKPINK. (tiktok/itzmehwengpadua)

Gadis mirip Jennie BLACKPINK. (tiktok/itzmehwengpadua)

Hitekno.com - Video TikTok seorang gadis baru-baru ini menggegerkan di TikTok. Punya wajah yang mirip dengan Jennie BLACKPINK, gadis ini langsung saja menjadi perbincangan netizen setelah video-nya viral.

Unggahan mengenai gadis yang memiliki wajah mirip Jennie BLACKPINK ini diunggah oleh akun @itzmehwengpadua dan menjadi viral di TikTok pada Jumat (24/9/2021) lalu.

Terlihat dari video yang diunggah, seorang gadis sedang asyik membuat video TikTok. Bikin salah fokus, wajah gadis ini lalu disebut-sebut mirip dengan pentolan BLACKPINK yaitu Jennie.

Baca Juga: Apa Saja yang Baru dari Update One UI 4

Gadis ini dan Jennie BLACKPINK lalu semakin mirip karena sama-sama memiliki rambut hitam panjang. Tidak diketahui dengan pasti mengenai identitas gadis tersebut, namun usai unggahan ini viral di TikTok, berbagai komentar lalu ditinggalkan netizen.

''Jennie pas masih jajan cilor sama es cekek'' balas netizen.

Gadis mirip Jennie BLACKPINK. (tiktok/itzmehwengpadua)
Gadis mirip Jennie BLACKPINK. (tiktok/itzmehwengpadua)

''Oh ini Mbak Jennie waktu masih tinggal di perempatan Ciamis ya'' komentar netizen dengan akun lainnya.

Baca Juga: Honkai Impact 3 v5.3 Siap Rilis 2 Desember, Apa yang Baru di Game Ini?

''Semakin percaya kalau ada 7 kembaran di Bumi'' ungkap netizen lainnya.

''Dipoles pakai make up dikit udah pasti Jennie banget'' tulis akun lainnya membalas.

Cukup menjadi perbincangan, video mengenai gadis mirip Jennie BLACKPINK ini lalu sudah mengantongi puluhan ribu likes dan balasan dari netizen yang ikut memujinya. Kamu bisa menyaksikan video TikTok gadis tersebut di sini.

Baca Juga: Kode Redeem Genshin Impact 26 November 2021, Primogems Gratis

Berita Terkait
Berita Terkini

PT Indokripto Koin Semesta Tbk. (COIN) resmi melantai di BEI pada 9 Juli 2025. Andrew Hidayat menyebut IPO ini jadi lang...

internet | 15:05 WIB

Andrew Hidayat membuatIPOCOINmendapat perhatian publik, pemilik mayoritas sahamPT Megah Perkasa Investindo, pemegang sah...

internet | 10:12 WIB

Berikut ini link resmi Dana Kaget terbaru yang masih aktif dan bisa langsung kamu klaim:...

internet | 20:30 WIB

PT Indokripto Koin Semesta Tbk (COIN) catat oversubscription lebih dari 180 kali jelang IPO di BEI. Di balik sorotan mas...

internet | 20:19 WIB

Berikut adalah kumpulan link Dana Kaget terbaru yang bisa kamu klaim sekarang juga:...

internet | 19:30 WIB