Cara Upload File ke Google Drive untuk Semua Perangkat

Gunakan cara upload file ke Google Drive ini, mudah kok.

Agung Pratnyawan
Minggu, 11 Juli 2021 | 17:30 WIB
Google Drive

Google Drive

Hitekno.com - Berikut ini cara upload file ke Google Drive dengan mudah dari berbagai perangkat. Lengkap juga cara berbagi file ke orang lain.

Google Drive menjadi salah satu layanan penyimpanan cloud populer. Setiap pengguna akun Google akan mendapatkan kapasitas gratis 15 GB yang dapat digunakan untuk Google Drive, Gmail, dan Google Photos.

Dengan kapasitas sebesar itu, membuat kamu dapat dengan leluasa untuk menyimpan banyak file di dalamnya. Menyimpan file di Google Drive mempunyai keuntungan sendiri. Kamu bisa membuka file di perangkat apa pun yang dimiliki.

Baca Juga: Kingston Merilis USB Flash Drive Data Traveler Duo dengan Dual-Interface

Pilihan ini jadi langkah antisipatif. Jika terjadi sesuatu pada file yang kamu simpan di komputer maupun gadget hilang, rusak, maupun terkena virus, maka, file yang kamu upload ke Google Drive akan tetap aman dan tetap bisa diakses kapanpun selama terhubung dengan koneksi internet. Dengan Google Drive, kamu bisa mengunggah, melihat, membagikan, dan mengedit file.

Lalu bagaimana cara upload file ke Google Drive?

Berikut cara upload file ke Google Drive yang HiTekno.com rangkum untuk kamu.

Baca Juga: Cara Mengatasi Limit Google Drive Cepat Penuh

Ilustrasi layanan Cloud. (Pixabay)
Ilustrasi layanan Cloud. (Pixabay)

Cara Upload File ke Google Drive Melalui PC/Komputer

  • Cara upload file ke Google Drive yang pertama kamu bisa membuka Google Drive di laman https://drive.google.com.
  • Selanjutnya klik tulisan "Baru" dengan ikon tanda [+].
  • Cara upload file ke Google Drive berikutnya, klik tulisan "Upload File".
  • Cari lokasi atau folder dimana file (foto, cerita, desain, gambar, rekaman, video, dan lain-lain) yang ingin kamu Upload kemudian klik tulisan "OPEN".
  • Cara upload file ke Google Drive akan mulai di upload ke google drive kamu.

Cara Upload File ke Google Drive Melalui Hp

  • Cara upload file ke Google Drive pertama-tama buka Aplikasi google drive yang ada pada HP.
  • Selanjutnya untuk upload file (foto, cerita, desain, gambar, rekaman, video, dan lain-lain) klik ikon tanda [+] yang berada di sudut kanan bawah.
  • Cara upload file ke Google Drive berikutnya klik tulisan "Upload".
  • Silahkan pilih file yang ingin kamu upload dan file (foto, cerita, desain, gambar, rekaman, video, dan lain-lain) akan segera terupload.

Cara Berbagi File Google Drive dengan Orang Lain

Baca Juga: Sempat Down, Gmail dan Google Drive Kembali Normal

  • Klik File yang ingin anda bagikan (foto, cerita, desain, gambar, rekaman, video, dan lain-lain).

Ada 2 cara untuk berbagi file melalui google drive, yaitu:

  1. Dengan cara mengirim langsung ke email orang yang ingin dibagikan
  2.  Melalui link yang dapat dibagikan
  • Untuk membagikan file dengan cara nomor 1, klik tulisan bagikan.
  • Selanjutnya silahkan masukan email orang yang ingin kamu bagikan file google drive.
  • Setelah memasukan alamat email, silahkan klik tulisan "Kirim".
  • Untuk membagikan file dengan cara nomor 2, klik tulisan Dapatkan link yang dapat dibagikan.
  • Silahkan copy link lalu bagikan linknya kepada orang yang ingin anda ajak berbagi file drive.


Cara upload file ke Google Drive sesungguhnya sangat mudah dilakukan. Jadi, kamu tidak perlu khawatir, sebab Google sendiri sudah membuatnya jadi aplikasi yang sangat ramah pengguna. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: 7 Fitur Rahasia Google Drive

Kontributor: Afifah Cinthia Pasha
Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak