Heboh Video Kertas Togel Bertebaran di Depan Gedung Sate, Kok Bisa?

Warna-wani, kertas togel ini berserakan mengotori depan Gedung Sate.

Agung Pratnyawan
Rabu, 30 Juni 2021 | 16:42 WIB
Viral Kertas Togel Bertebaran di Depan Gedung Sate (Instagram/Bandungterkini)

Viral Kertas Togel Bertebaran di Depan Gedung Sate (Instagram/Bandungterkini)

Hitekno.com - Beredar sebuah video yang memperlihatkan kertas toto gelap atau togel berserakan di depan Gedung Sate, Jalan Diponegoro, Bandung, Jawa Barat, Selasa (29/6/2021).

Video ini tentu menarik perhatian netizen, hingga akhirnya menjadi viral di media sosial dengan beragam komentar.

Nampak dalam video viral tersebut, ada beragam kertas togel warna-warni yang berserakan di mana-mana.

Baca Juga: Lihat Foto Jadul Bandung 1960-an, Netizen Salfok dengan Gaya Pria Ini

Bahkan terkesan kertas warna-warni ini telah mengotori bagian depan Gedung Sate yang sehari-hari tampak bersih.

Momen itu terekam dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @Bandungterkini dan menjadi perbincangan netizen hingga viral di media sosial.

Viral Kertas Togel Bertebaran di Depan Gedung Sate (Instagram/Bandungterkini)
Viral Kertas Togel Bertebaran di Depan Gedung Sate (Instagram/Bandungterkini)

Nampak dalam rekaman, kertas togel tersebut menampilkan tulisan imbauan transfer ke nomor rekening tertentu.

Baca Juga: Bangun Candi Prambanan, Begini CV Bandung Bondowoso Karya Netizen

Sementara di kertas sebaliknya terdapat beberapa angka-angka yang diduga dipasang sebagai nomor togel.

Menurut saksi kejadian tersebut yang juga keamanan dalam lingkungan (Kamdal) Gedung Sate, Chepy Raksa, kejadian terjadi sekitar pukul 13.00 WIB.

Kupon itu berasal dari pengendara sepeda motor yang membawa bungkusan. Kemudian barang bawaannya tersebut terjatuh di depan halaman Gedung Sate. Ternyata, bungkusan tersebut merupakan ribuan kupon togel.

Baca Juga: Video TikTok Pamer Siswi Cantik di Bandung Viral, Netizen: Subhanallah

"Tadi saya lihat ada dua orang berboncengan pakai motor menjatuhkan bungkusan, atau terjatuh. Kita lihat langsung bertebaran kuponnya di tengah jalan depan Gedung Sate," katanya.

Viral Kertas Togel Bertebaran di Depan Gedung Sate (Instagram/Bandungterkini)
Viral Kertas Togel Bertebaran di Depan Gedung Sate (Instagram/Bandungterkini)

Petugas keamanan setempat mengungkapkan bahwa pihaknya belum tahu siapa pengendara sepeda motor tersebut.

Namun, setelah kejadian itu, dia beserta petugas Kamdal lainnya memanggil petugas kebersihan untuk membersihkan kupon togel yang berserakan tersebut.

Baca Juga: Pegawai Coffee Shop di Bandung Viral Usai Lempar Kotak Susu ke Driver Ojol

Sampai berita ini dirilis, belum diketahui siapa yang bertanggungjawab atas kertas togel yang berserakan di depan Gedung Sate, Bandung. Namun videonya telah viral di media sosial, mendapatkan banyak komentar netizen. (Suara.com/ Aulia Hafisa).

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak