Jelang Ramadan, Smartfren Siap Hadapi Lonjakan Trafik Jaringan di Jogja

Uji signal kali ini diadakan untuk menunjukkan pada pelanggannya, bahwa Smartfren sudah siap mendukung kelancaran komunikasi selama Ramadan 2021 ini.

Dinar Surya Oktarini
Jum'at, 26 Maret 2021 | 08:45 WIB
Kesiapan Smartfren jelang Ramadan. (HiTekno.com/Dinar Surya Oktarini)

Kesiapan Smartfren jelang Ramadan. (HiTekno.com/Dinar Surya Oktarini)

Hitekno.com - PT Smartfren Telecom Tbk sebagai salah satu perusahaan telekomunikasi terdepan di Indonesia, menunjukkan kesiapan jaringannya jelang Ramadan di Seputaran kota Yogyakarta.

Pengujian kali ini mengundang awak media di Jawa Tengah bagian Selatan hingga Yogyakarta. Uji signal kali ini diadakan untuk menunjukkan pada pelanggannya, bahwa Smartfren sudah siap mendukung kelancaran komunikasi selama Ramadan 2021 ini.

Regional ical Leader Jawa Tengah, Gede Dede Wiryana mengatakan ''Berdasarkan aplikasi OpenSignal, hingga saat ini, coverage jaringan 4G Smartfren masih yang paling luas di Jawa Tengah dan Kota Yogyakarta jika dibandingan dengan operator telekomunikasi lainnya. Keterjangkauan Smartfren sudah mencapai lebih dari 80% dari sebaran populasi penduduk di Jawa Tengan dan DIY. Komitmen untuk peningkatan kualitas pun terus kami lakukan dengan menambah jumlah BTS”

Baca Juga: Menurut BMKG, Kemarau Diprediksi Mulai April Besok

Gede Dede Wiryana juga menambahkan pembangunan Smartfren terus ditambah, ditambah lagi adanya sekolah online dan kebiasaan baru bekerja dari rumah, sehingga Smartfren terus menambah BTS untuk memenuhi jaringan permintaan pelanggan.

Kesiapan Smartfren jelang Ramadan. (HiTekno.com/Dinar Surya Oktarini)
Kesiapan Smartfren jelang Ramadan. (HiTekno.com/Dinar Surya Oktarini)

''Memahami trafik yang hampir sama dengan Ramadan tahun lalu, Smartfren mengantisipasi dan menyiapkan kapasitas 40 persen jika terjadi lonjakan trafik.'' tambah Gede Dede pada uji jaringan Smartfren di Kafe Kopi Ingkar Janji di Kulon Progo.

Rute pengujian signal yang dipilih Smartfren kali ini meliputi rute utama yang banyak digunakan selama di Yogyakarta, Smartfren memilih rute pengujiannya dari tengah kota, ke utara kota Yogyakarta hingga ke pelosok Kulon Progo.

Baca Juga: Perjuangan Nenek Jadi Badut demi Cari Nafkah, Kerja Keras Bareng Cucu

Tak hanya itu, Regional Head Smartfren, Joseph Marthinus Gultom juga mengungkapkan kesiapan Smartfren dari produk dan layanan data yang akan bisa dinikmati pelanggannya selama Ramadan nanti.

Smartfren sudah lama menyiapkan berbagai varian latanan internet yang bisa dinikmati pelanggannya.

Pelanggan bisa memilih pilihan paket Kuota besar Super 4G Kuota dan Paket Cocktail serta paket yang masa aktifnya ekstra panjang dengan bonus kuota mingguan.

Baca Juga: Xiaomi Bagikan Catatan Pertumbuhan Pendapatan dan Keuntungan Sepanjang 2020

''Pelanggan Smartfren berksempatan mendapatkan hadiah langsung dengan mengikuti Program Treasure Hunt melalui aplikasi MySmartfren.'' tambah Jospeh Marthinus.

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak