Lihat iPhone Dihancurkan Pakai Palu, Netizen: Mubazir Nggak Sih?

Ngilu lihat videonya.

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 16 Februari 2021 | 14:00 WIB
HP dihancurkan dengan palu. (Twitter/@kegblgnunfaedh)

HP dihancurkan dengan palu. (Twitter/@kegblgnunfaedh)

Hitekno.com - Belum lama ini salah satu video yang diunggah melalui TikTok dan diunggah ulang melalui akun @kegblgnunfaedah di Twitter memperlihatkan seseorang tengah menghancurkan HP iPhone dengan palu.

Beberapa unit HP iPhone tersebut dihancurkan di atas sajadah dengan palu hingga berkeping-keping.

Dalam sebuah video tersebut dituliskan ''Pemusnahan penyebab kelalaian santri'' tulisnya dalam video TikTok yang viral.

Baca Juga: Terpopuler: Aplikasi Clubhouse dan Potret Penjual Pisang Viral

Video singkat tersebut diduga dilakukan di sebuah pesantren karena peraturan yang tak memperbolehkan santri membawa perangkat HP.

Dalam video tersebut juga terdengar para santri yang menyoraki aksi penghancuran HP tersebut.

HP dihancurkan dengan palu. (Twitter/@kegblgnunfaedh)
HP dihancurkan dengan palu. (Twitter/@kegblgnunfaedh)

Unggahan video penghancuran HP dengan palu ini lantas viral dan mendapatkan beragam komentar dari netizen.

Baca Juga: 'Snow Cone' Digadang-gadang Jadi Nama Android 12 yang Baru

''Kenapa dirusak sih? kan bisa disita aja'' tulis salah satu netizen di Twitter.

''Disita biasanya pada kagak kapok ,banyak yang diem-diem nyembunyiin hp. Kalau dihancurin buat pembelajaran biar kagak ada yang berani lah'' tulis salah satu komentar netizen di Twitter.

''Mubazir nggak sih gitu?'' tanya salah satu netizen lainnya.

Baca Juga: Rilis Maret 2021, Begini Bocoran Spesifikasi Vivo S9

''Kalau ada rules enggak boleh bawa hp, kenapa ustadnya bawa dihadapan santrinya ya? Dengan alasan kan maklum ustad lebih sibuk, butuh hp, dan lain sebagainya.'' komentar netizen lainnya.

''Kebayang ga sih mereka beli hp tuh hasil dari uang tabungan bertahun2? atau ortunya yang susah-susah nyari duit buat beliin hpnya?'' komentar netizen di Twitter.

Unggahan video HP yang dihancurkan dengan palu ini lantas viral di Twitter dan mendapatkan lebih dari 4,9 ribu likes.

Baca Juga: Pasutri TNI dan Polisi Bikin Video TikTok, Netizen: Kasihan Pacar Anaknya

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak