Terpopuler: Bos Samsung Tutup Usia dan Pemain Terganas di MPL Indonesia

Yuk simak berita terpopuler selengkapnya.

Dinar Surya Oktarini
Minggu, 25 Oktober 2020 | 19:45 WIB
Logo Samsung. (Samsung Newsroom)

Logo Samsung. (Samsung Newsroom)

Hitekno.com - Pimpinan Samsung Group Lee Kun Hee meninggal dunia hari ini Minggu (25/10/2020) di usia 78 tahun. Sosok yang telah merajai salah satu bisnis terbesar di dunia ini tutup usia menurut salah satu kantor berita terkemuka di Korea Selatan, Yonhap.

Sejarah dan kisah Samsung sendiri sangat dikenal di negeri asalnya, Korea Selatan yang dijuluki sebagai ''Republik Samsung''.

Lee Kun Hee sendiri merupakan putra pendiri Samsung Lee Byung Chul yang berkuasa pada akhir 1980-an tepat ketika Korea Selatan beralih kepemimpinan demokrasi.

Baca Juga: Khusus Pengendara Sepeda, Google Maps Kenalkan Fitur Baru

Selain itu, MPL Indonesia Season 6 memang telah berakhir pada pekan lalu. Namun kita masih bisa mengetahui statistik para pemain selama laga eSports Mobile Legends paling bergengsi itu digelar.

Statistik pemain terganas dari MPL Indonesia ini dikelompokkan berdasarkan perolehan Kill, DPM, Assist, dan Kill Participation Rate.

Cukup menarik, dua dari empat pemain merupakan rising star di MPL Indonesia Season 6.

Baca Juga: Mulai Jadi Content Creator, Ini 3 Hal Yang Wajib Kamu Punya

Yuk simak berita terpopuler selengkapnya. 

1. Plakat Toko Ini Bikin Netizen Geli, yang Tertulis Beda dengan yang Dijual

Toko yang tertulis menjual alat musik tetapi menjajakan perlengkapan plastik rumah tangga bikin salfok. (Facebook/ Rakyat +62)
Toko yang tertulis menjual alat musik tetapi menjajakan perlengkapan plastik rumah tangga bikin salfok. (Facebook/ Rakyat +62)

Spanduk atau plakat toko umumnya dibuat untuk identitas dan menunjukkan apa yang dijual. Karena itu dibuat semenarik mungkin untuk mengundang pembeli.

Baca Juga: Solusi Multimedia, MediaTek Luncurkan Platform Edge AI i350

Namun beda dengan satu plakat toko satu ini yang anti mainstream, penampakan malah membuat netizen geli hingga viral di media sosial.

Akun fanspage Facebook Rakyat +62 membagikan postingan yang menampakkan berbagai perlengkapan alat plastik rumah tangga.

Baca selengkapnya...

Baca Juga: Gabungkan Teknologi dan Fashion, Huawei Hadirkan Eyewear II

2. Bos Samsung, Lee Kun Hee Meninggal Dunia di Usia 78 Tahun

Logo Samsung. (Samsung Newsroom)
Logo Samsung. (Samsung Newsroom)

Pimpinan Samsung Group Lee Kun Hee meninggal dunia hari ini Minggu (25/10/2020) di usia 78 tahun. Sosok yang telah merajai salah satu bisnis terbesar di dunia ini tutup usia menurut salah satu kantor berita terkemuka di Korea Selatan, Yonhap.

Sejarah dan kisah Samsung sendiri sangat dikenal di negeri asalnya, Korea Selatan yang dijuluki sebagai ''Republik Samsung''.

Lee Kun Hee sendiri merupakan putra pendiri Samsung Lee Byung Chul yang berkuasa pada akhir 1980-an tepat ketika Korea Selatan beralih kepemimpinan demokrasi.

Baca selengkapnya...

3. Kill hingga Assist Terbanyak, Ini 4 Pemain Terganas di MPL Indonesia

Terpopuler: Bos Samsung Tutup Usia dan Pemain Terganas di MPL Indonesia - 3

MPL Indonesia Season 6 memang telah berakhir pada pekan lalu. Namun kita masih bisa mengetahui statistik para pemain selama laga eSports Mobile Legends paling bergengsi itu digelar.

Statistik pemain terganas dari MPL Indonesia ini dikelompokkan berdasarkan perolehan Kill, DPM, Assist, dan Kill Participation Rate.

Cukup menarik, dua dari empat pemain merupakan rising star di MPL Indonesia Season 6.

Baca selengkapnya...

Berita Terkait
TERKINI

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB

Di tengah tingginya frekuensi insiden keamanan siber di Indonesia, hanya 53 persen yang siap untuk mencegah insiden ters...

internet | 07:25 WIB

Berikut adalah beberapa kata kunci yang perlu kita pahami, agar kita dapat lebih mengenali istilah AI....

internet | 09:45 WIB

Nokia Bell Labs mendemonstrasikan teknologi proof-of-concept ini untuk pertama kalinya....

internet | 08:53 WIB
Tampilkan lebih banyak