Minta Uang ke Pacar Pakai Ancam Putus, Aksi Pria Ini Bikin Geram Netizen

Minta uang ke pacar untuk nongkrong, pria ini sampai mengancam putus.

Agung Pratnyawan
Kamis, 24 September 2020 | 09:37 WIB
Ilustrasi kisah cinta. (Pexels)

Ilustrasi kisah cinta. (Pexels)

Hitekno.com - Beragam kisah cinta yang viral di media sosial, dari yang bahagia hingga sedih. Namun cerita minta uang ke pacar dengan ancaman putus ini malah bikin netizen geram.

Masalah uang memang sering kali menghantui hubungan asmara. Urusan meminjam uang kepada pasangan bisa berbuntut panjang.

Bagi beberapa orang, meminjam uang pasangan terasa lebih mudah dilakukan. Si dia mungkin juga tidak keberatan untuk membantu.

Baca Juga: Tega Disakiti Begini, Gadis Ini Patah Hati Usai Buka Insta Story Pacarnya

Namun, lain halnya jika salah satu pihak mulai memaksa diberi pinjaman uang. Contohnya adalah cuitan kisah cinta yang viral di media sosial satu ini.

Lewat cuitan akun @recehtapisayng, seorang netizen membagikan tangkap layar chat dengan si pacar. Di sana, si lelaki terlihat meminta pinjaman Rp 300 ribu.

Awalnya, pihak perempuan menolak dan berkata takut dimarahi ibunya. Namun, si lelaki memaksa dan berkata bahwa dia akan menggantinya.

Baca Juga: Kena Prank Pacar Minta Putus, Netizen Ini Malah Dikirimi iPad Pro

"Gini aja mau ngasih apa kita putus," tulis si lelaki.

"Uang segitu aja nggak bisa ngasih oalah," tambahnya.

Mau Nongkrong, Pria Ini Paksa Pinjam Uang ke Pacar (twitter.com/recehtapisayng)
Mau Nongkrong, Pria Ini Paksa Pinjam Uang ke Pacar (twitter.com/recehtapisayng)

Merasa tidak terima, si perempuan menulis jika dirinya juga bingung karena dimintai uang secara tiba-tiba.

Baca Juga: Pria Bikin Buket Skincare untuk Pacar, Netizen: Mau Satu yang Kayak Gini

Di sisi lain, si lelaki tetap memaksa dengan alasan akan menggantinya. Namun, lelaki ini ternyata tidak punya keperluan mendesak.

Sebaliknya, dia hanya ingin meminjam uang agar bisa nongkrong.

"Aku mau beli Starbucks lo," tulisnya.

Baca Juga: Ada Mobil Hingga Perhiasan, Video Pamer Hadiah Pacaran 4 Tahun Ini Viral

"Yaudalah terserah. Pokoknya detik ini juga kita putus," tambah si pacar.

Sejak dibagikan, cuitan tersebut kisah cinta yang viral di media sosial dengan 15,6 ribu likes dan 1,4 ribu retweet.

Netizen yang kesal melihat ulah si pacar memaksa diberi pinjaman uang untuk nongkrong pun ramai mengecam di kolom komentar.

Mau Nongkrong, Pria Ini Paksa Pinjam Uang ke Pacar (twitter.com/recehtapisayng)
Mau Nongkrong, Pria Ini Paksa Pinjam Uang ke Pacar (twitter.com/recehtapisayng)

"Kalau itu pacar aku pasti udah dijawab: beli minum aja nggak modal pake ngancem putus, kalau mau putus ya putus aja. Udah miskin banyak gaya, aneh," sindir netizen.

"Gue inget waktu SMA pernah diputusin gara-gara nggak mau ngisiin dia pulsa," curhat netizen lain dengan pengalaman serupa.

"Gara-gara Starbucks, mau dibilang high tapi ngutang ke ceweknya mana maksa dan ngancem putus. Laki-laki kayak gini yang bikin image cowok jelek."

"Kalau nggak ada duit nggak usah sok-sokan minum Starbucks," imbuh komentar lain kesal.

Itulah kisah cinta yang viral di media sosial, minta uang ke pacar pakai ancaman putus segala. (Suara.com/ Amertiya Saraswati).

Berita Terkait
TERKINI

Jaringan internet yang ditawarkan HSPnet berkapasitas tinggi hingga 6 Tb/s....

internet | 10:48 WIB

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB
Tampilkan lebih banyak