Harus Teliti Sebelum Makan, Netizen Temukan Ulat di Mie Instan

Memiliki bagian kepala yang berwarna hitam, siapa sangka jika binatang kecil di dalam mangkuk mie instan yang ia masak adalah ulat.

Agung Pratnyawan | Amelia Prisilia
Jum'at, 19 Juni 2020 | 08:19 WIB
Netizen nemu ulat di mie instan. (twitter/subtanyarl)

Netizen nemu ulat di mie instan. (twitter/subtanyarl)

Hitekno.com - Seorang netizen melalui akun @subtanyarl membagikan kisahnya saat menemukan ulat di mie instan yang ia masak. Menimbulkan perdebatan, perlu teliti sebelum menyantap makanan ini ya.

Kisah mengenai ulat di mie instan yang dibagikan akun @subtanyarl ini menjadi viral di Twitter usai diunggah pada Kamis (18/6/2020) lalu.

"Guys hati-hati yaa! Screenshot dari snapgram teman" cuit akun @subtanyarl dalam unggahannya.

Baca Juga: Belanja Online Gelang dari China, Netizen Ini Malah Dapat Barang Ini

Bersama dengan cuitannya, pemilik akun mengunggah screenshot yang dimaksud saat seorang netizen sedang akan menyantap mie instan yang ia masak.

Memiliki bagian kepala yang berwarna hitam, siapa sangka jika binatang kecil di dalam mangkuk mie instan yang ia masak adalah ulat. Netizen ini lalu segera menyingkirkan ulat tersebut dari mie yang ia makan.

Ilustrasi mie instan. (Wikipedia Commons/ Takeaway)
Ilustrasi mie instan. (Wikipedia Commons/Takeaway)

Khawatir jika mie instan yang ia masak telah kadaluarsa. Saat dicek, tanggal kadaluarsa mie instan ini rupanya masih cukup lama.

Baca Juga: Mudah, Begini Caranya Transfer Pulsa ke Sesama Pengguna Telkomsel

Viral di Twitter, unggahan mengenai ulat di mie instan ini langsung memicu perdebatan netizen. Banyak yang menyebut bahwa ulat tersebut kemudian berasal dari air rebusan atau bahkan perlatan masak netizen ini.

"Kok rasanya janggal kalau persoalan expired, kemungkinan penyimpanan kurang baik atau dari panci yang kurang bersih" balas akun @PenjahatGunung.

"Yaa panci lu bersih kaga? Airnya apa kabar? Coba dilihat dari faktor pendukung lainnya" komentar netizen dengan akun @plntlayn.

Baca Juga: Protes ke PLN, Alasan Mati Listrik 2 Jam Bikin Netizen Terheran

Netizen nemu ulat di mie instan. (twitter/subtanyarl)
Netizen nemu ulat di mie instan. (twitter/subtanyarl)

"Aku nggak suka ya kalau mie instan di salah-salahin, mangkok lu kali" ungkap pemilik akun @youfindmebaby.

"Bisa-bisanya nyalahin mie instan-nya" tulis akun Twitter @tellmeursadness.

Mencuri perhatian dan menimbulkan perdebatan, unggahan mengenai ulat di mie instan ini diketahui telah mendapat lebih dari 2 ribu retweets dan lebih dari 3 ribu balasan netizen.

Baca Juga: Meme Ini Sindir Fenomena YouTube Sekarang, Apakah Kamu Setuju?

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak