Viral! Tampilan Piscok dengan Topping Oreo Ini Ngeri, Bak Tanah Kuburan

Si penjual tidak pelit saat menaburkan topping untuk piscok yang satu ini.

Dinar Surya Oktarini
Selasa, 17 Maret 2020 | 16:29 WIB
Pisang Cokelat topping oreo. (Twitter/@flamedelaflame)

Pisang Cokelat topping oreo. (Twitter/@flamedelaflame)

Hitekno.com - Populer dan kekinian, kuliner pisang cokelat atau piscok ini merupakan olahan jajanan pisang goreng yang dikombinasikan dengan berbagai aneka topping seperti cokelat, keju, green tea hingga oreo. 

Harganya terjangkau namun punya rasa yang tak mengecewakan, menjadikan piscok acapkali jadi rujukan bagi mereka yang ingin ngemil makanan manis. Seperti netizen yang satu ini.

Belum lama, sebungkus sajian pisang coklat jadi perbincangan hangat di media sosial lantaran punya tampilan yang unik.

Baca Juga: Demi Konten Virus Corona Challenge, Cewek Ini Nekat Jilat Toilet

Seorang warga twitter dengan akun bernama @flamedelaflame, membagikan postingan berupa pengalamannya menjajal kuliner piscok.

"Mesen piscok dikasih tanah kubur," tulis @flamedelaflame pada caption seperti dikutip Guideku, Selasa (17/3/2020).

Piscok Topping Tanah Kubur. (twitter.com/flamedelaflame)
Piscok Topping Tanah Kubur. (twitter.com/flamedelaflame)

Bak terkubur, tampilan piscok pesanan warga twitter ini hampir tak terlihat. Hanya topping oreo yang kelewat banyak membuat piscok ini seperti ditaburi tanah.

Baca Juga: Siap Meluncur, Huawei P40 Pro Masih Tak Dapat Layanan Google

Sontak, netizen pun langsung memberikan respon beragam terkait piscok bak topping tanah kuburan ini. Beberapa menimpali dengan komentar becandaan.

"Ekstra pocong ga?," tulis seorang netizen.

"Topping tali pocong perawan," ujar netizen.

Baca Juga: Terkait Virus Corona, Indosat Rilis Program untuk Pelanggan dan Karyawan

"Pantes, kemarin sore abis gali kubur nemu piscok, kayaknya ketuker dah," imbuh netizen lain.

"Kirain tanah sengketa," timpal netizen lain.

"Tapi kayaknya enak banget," sambung netizen lainnya.

Baca Juga: Bosan Saat Diisolasi, Dua Pria Ini Main Tenis Lewat Jendela

Duh, seram juga ya. Kalau topping piscok kesukaan kalian apa?(Guideku.com/Fitri Asta Pramesti)

Berita Terkait
TERKINI

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB

Meningkatkan sistem keamanan menjadi langkah yang baik, tetapi upaya tersebut hanya menjangkau permukaan penyalahgunaan ...

internet | 07:24 WIB
Tampilkan lebih banyak