Huawei Bersama Telkom Siapkan Infrastruktur Telekomunikasi di Pulau Sebaru

Huawei Indonesia menerima permintaan dari Telkom Indonesia untuk menyediakan dua IP Microwave link di Kepulauan Seribu.

Dinar Surya Oktarini
Sabtu, 07 Maret 2020 | 19:30 WIB
Logo Huawei. (Huawei)

Logo Huawei. (Huawei)

Hitekno.com - Huawei Bersama Telkomsel Indoneia memberikan sumbangsihnya membangun infrastruktur telekomunikasi di Pulau Sebaru, Kepulauan Seribu. Hal ini merupakan salah satu cara mendukung kelancaran aktivitas telekomunikasi pada proses karanina Warga Indonesia terkait virus Corona di Kepulauan Seribu.

Pada 26 Februari 2020, Huawei Indonesia menerima permintaan dari Telkom Indonesia untuk menyediakan dua IP Microwave link di Kepulauan Seribu.

Permintaan tersebut diajukan bersama dengan surat resmi dari TNI Angkatan Laut Indonesia ke pihak Telkom Indonesia yang membutuhkan infrastruktur telekomunikasi untuk mendukung langkah Pemerintah Indonesia dalam melakukan karantina terhadap 260 Warga Negara Indonesia terkait isu virus Corona di kapal pesiar Princess Diamond dan World Dream.

Baca Juga: Canggih, Robot Flippy Ini Bisa Bikin 150 Burger Hanya Dalam Waktu 1 Jam

Telkom Indonesia dan Huawei dengan cepat dan sigap membuat rencana, mengalokasikan materi, dan mengorganisasi tim yang terdiri dari personel yang memiliki kompetensi dan kemampuan untuk penanganan pekerjaan yang mendesak.

Huawei dengan Telkomsel Indonesia bangun telekomunikasi di Pulau Sebaru. (Huawei)
Huawei dengan Telkomsel Indonesia bangun telekomunikasi di Pulau Sebaru. (Huawei)

Kondisi cuaca yang ekstrim dan ketiadaan kapal umum yang tersedia, menjadikan tim Huawei dan Telkom selama dua hari mendapatkan bantuan dari kapal milik TNI Angkatan Laut RI untuk pengiriman material yang diperlukan di lokasi.

Sesampai di Pulau Sebaru, tidak ditemukan satu menara pun sehingga instalasi antena dilakukan pada pohon kelapa.

Secara keseluruhan sebanyak 20 tenaga kerja dikerahkan untuk menyelesaikan pekerjaan mendesak tersebut dari pukul 06.00 pagi hingga pukul 24.00 WIB. Pekerjaan berlangsung selama lima hari.

Baca Juga: Dijual Super Murah, Realme Band Akhirnya Meluncur

Huawei dengan Telkomsel Indonesia bangun telekomunikasi di Pulau Sebaru. (Huawei)
Huawei dengan Telkomsel Indonesia bangun telekomunikasi di Pulau Sebaru. (Huawei)

Pada 29 Februari 2020 pukul 16.00 WIB, hop pertama berhasil on-air, dan pada 1 Maret 2020 pukul 17.00 WIB hop kedua berhasil on-air. KPI yang ditentukan oleh TNI Angkatan Laut berhasil dipenuhi oleh Huawei dan Telkom Indonesia.

Telkom menyampaikan apreasiasi yang tinggi kepada tim Huawei yang dengan profesionalisme yang tinggi dan keahlian yang mumpuni berhasil mendukung penyelesaian implementasi ini dengan baik.
Telkom berharap tim Huawei terus mempertahankan serta memperkuat profesionalitasnya, dan terus memberikan dukungan kepada Telkom di masa-masa mendatang.

Baca Juga: Viral Video TikTok Polisi dan Pengendara Motor Kena Tilang Ini Bikin Ngakak

Berita Terkait
TERKINI

Intel juga mengumumkan jajaran sistem-sistem AI baru yang skalabel dan terbuka, produk-produk generasi berikutnya dan ko...

internet | 18:50 WIB

Seluruh transaksi di acara JakCloth Ramadan 2024 akan menggunakan QRIS dan transfer bank melalui BI FAST....

internet | 14:12 WIB

PointStar menyatakan dukungannya terhadap misi pemerintah dengan memungkinkan integrasi seluruh proses bisnis organisasi...

internet | 17:09 WIB

Grab menjadi perusahaan teknologi pertama yang menerima Sertifikat Penetapan Program Kepatuhan Persaingan Usaha dari KPP...

internet | 17:15 WIB

Seminar di UI memfokuskan pada perkembangan terkini dalam ilmu data, komputasi super, AI generatif, dan etika AI....

internet | 21:26 WIB

Dalam acara ini, peserta bertukar pendapat mengenai tren saat ini dan prospek masa depan AI dalam pendidikan....

internet | 16:31 WIB

Aplikasi Merchant BCA ini didesain sebagai solusi untuk memberdayakan bisnis dari berbagai skala....

internet | 09:36 WIB

Keberadaan CCTV selama ini nyatanya tak cukup mencegah aksi kejahatan....

internet | 12:24 WIB

Berdasarkan feedback pengguna, Samsung akan menyediakan opsi dan pengalaman yang semakin ditingkatkan melalui SamsungGal...

internet | 20:46 WIB

Nuon Digital Indonesia menjajakibisnis baru dan melakukan inovasi pada produk-produk andalannya....

internet | 17:48 WIB

Perubahan nama ini merupakan langkah strategis Google untuk menggabungkan chatbot Bard dan layanan AI lainnya di bawah s...

internet | 18:15 WIB

Program AI TEACH for Indonesia merupakan program pengembangan kapasitas yang bertujuan untuk mengembangkan lanskap pendi...

internet | 17:14 WIB

Pinhome mengumumkan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan dalam pengadaan proteksi keselamatan kerja bagi seluruh Rekan...

internet | 09:56 WIB

Didukung Kominfo dan universitas-universitas setempat, kampanye ini bertujuan mengeksplorasi lanskap AI dan mendiskusika...

internet | 11:44 WIB

Di 14 kota, ribuan driver Grab bersama keluarga nonton bareng film Srimulat: Hidup Memang Komedi...

internet | 08:56 WIB

Mengakses konten Premier League melalui situs web atau perangkat streaming tidak resmi akan membuat diri mereka rentan t...

internet | 08:46 WIB

Dell Technologies menyoroti tren-tren baru yang akan membentuk industri teknologi pada tahun 2024 dan di masa depan....

internet | 12:06 WIB
Tampilkan lebih banyak